Tag Archives: UMSK

Buruh Karawang “Ngamuk” Kepung Kantor Bupati

KARAWANG – Ratusan buruh yang tergabung dalam berbagai organisasi serikat di Kabupaten Karawang “mengamuk”, Selasa 2 Juli 2019. Alhasil Kantor Bupati Kabupaten Karawang dikepung ratusan buruh yang mengenakan seragam serikat dengan mambawa panji unjukrasa. Dengan sedikitnya empat mobil komando serikat serta kendaraan buruh menutup Jalan Ahmad Yani By Pass Karawang, tepatnya pintu masuk kantor pemerintahan Kota Pangkal Perjuangan. Bahkan gerbang ...

Read More »

Harusnya Diputuskan Hari Ini, Tapi Penetapan UMSK Karawang 2018 Mundur Lagi!

KARAWANG -Penetapan besaran Upah Minimum Kabupaten Sektoral (UMSK) yang dijadwalkan, Selasa, 10 April 2018, hari ini, mundur lagi. Hingga sore tadi, belum ada kejelasan pasti soal nasib UMSK tersebut kapan akan ditentukan. Dikonfirmasi Fakta Jabar, perwakilan Dewan Pengupahan Kabupaten (Depekab) Karawang mengaku masih menunggu pertimbangan dari Bupati Karawang Cellica Nurrachadiana. “Belum, masih proses dan menunggu pertimbangan Bupati,” ujar Ketua Depekab ...

Read More »

UMSK Tak Menentu, Hari Ini Buruh Kepung Pemkab Karawang

KARAWANG – Ribuan Buruh dari dari berbagai Serikat pekerja, diantaranya FSPMI, PPMI, SP KEP SPSI, FSP LEM SPSI, FSP TSK SPSI, SP RTMM SPSI dan FSPEK KASBI, yang tergabung dalam Koalisi Buruh Pangkal Perjuangan,  Gelar aksi unjuj rasa besar-besaran, di Halaman Gedung Pemerintah daerah Kabupaten Karawang, Rabu (24/1). Aksi unras tersebut, menuntut kejelasan UMSK Kabupaten Karawang tahun 2018 yang sampai ...

Read More »