KARAWANG – Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi akan memanggil pihak ketiga penempatan tenaga kerja sebagai langkah dalam memperluas capaian serapan tenaga kerja di Karawang. Adanya pihak ketiga yang sebagai wadah bagi masyarakat dalam memperoleh pekerjaan, maka pihak Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Karawang akan melakukan pemanggilan kepada outsourcing dan LP3S tersebut. Kepala Disnakertrans Karawang, Rosmalia Dewi mengatakan pemanggilan akan berlangsung ...
Read More »Tag Archives: tenaga kerja asing
Imigrasi Karawang Melakukan Pemeriksanaan Keimigrasian Orang Asing
Karawang – Kantor Imigrasi Kelas I Non TPI Karawang melaksanakan kegiatan pengawasan keimigrasian yang bertemakan “ JAGRATARA “ Tahun 2024. Kegiatan “ JAGRATARA “ ini dilakukan secara serentak oleh Kantor Imigrasi diseluruh Indonesia dalam Pelaksanaan operasi pengawasan orang asing wilayah kerja Kantor Imigrasi dengan rangka memberikan efek cegah agar tidak terjadi pelanggaran keimigrasian dan penegakan hukum guna menjaga stabilitas dan ...
Read More »Imigrasi Karawang Periksa 73 Tenaga Kerja Asing di Perusahaan
Kantor Imigrasi Kelas I Non TPI Karawang melalui Seksi Intelijen dan Penindakan Keimigrasian melakukan pemeriksaan terhadap TKA Karawang – Kantor Imigrasi Kelas I Non TPI Karawang melalui Seksi Intelijen dan Penindakan Keimigrasian melakukan pemeriksaan terhadap 73 Tenaga Kerja Asing (TKA) yang berasal dari sejumlah perusahaan yang berada di wilayah Kabupaten Karawang dan Purwakarta. Kegiatan pemeriksaan digelar selama dua hari, yaitu ...
Read More »Tenaga Kerja Asing Mulai Diperketat Masuk ke Karawang
KARAWANG – Bupati Karawang dr. Cellica Nurrachadiana mengeluarkan kebijakan untuk tenaga kerja asing (TKA) demi mencegah penyebaran virus corona atau Covid-19 di wilayah industri. Salah satu kebijakannya diantanya adalah dengan memperketat TKA yang akan berkunjung ke Karawang dan pergi ke luar negeri dari Karawang. “Mau dia pergi sebentar, itu sama saja. Karena virus ini ada incubasinya,” ungkapnya usai menggelar rapat ...
Read More »Tenaga Kerja Asing Dapat Tambahan Kursi Jabatan Sesuai Kepmenaker 228/2019
FAKTAJABAR.CO.ID – Kementerian Ketenagakerjaan menambah posisi atau jabatan yang dapat ditempati oleh tenaga kerja asing (TKA) di Indonesia. Demikian tertuang dalam Keputusan Menteri Ketenagakerjaan (Kepmenaker) Nomor 228 Tahun 2019 tentang Jabatan Tertentu yang Dapat Diduduki oleh Tenaga Kerja Asing. Aturan baru tersebut mencabut sejumlah aturan pendahulunya terkait jabatan tertentu yang dapat diduduki oleh tenaga kerja asing. Beleid ini ditandatangani dan ...
Read More »Dari 2.674 Tenaga Kerja Asing Hanya 828 Punya Izin, Selebihnya Bodong?
KARAWANG – Bupati Karawang dr. Hj. Cellica Nurrachadiana menghadiri acara Sosialisasi Keberadaan Tenaga Kerja Asing (TKA) di Press Conference, Nakula Room, Resinda Hotel Karawang, Kamis (28/3/19) siang. Dalam sambutannya Bupati mengungkapkan, Karawang memiliki 2.674 TKA dimana yang memiliki izin resmi tinggal hanya 828 . Seperti diketahui, Karawang merupakan salah satu pusat industrialisasi terbesar di Indonesia. Ditunjuk oleh pusat untuk pertumbuhan ...
Read More »Pemkab Karawang Sosialisasikan TKA Agar Menetap Di Karawang
KARAWANG – Pemerintah Kabupaten Karawang Jawa Barat, Menggelar Kegiatan Sosialisasi Keberadaan Tenaga Kerja Asing di Kabupaten Karawang dan Penyampaian Program Pemerintahan Kabupaten Karawang, di Resinda Hotel, Kamis (28/3). Kegiatan tersebut guna mendorong tingkat hunian hotel dan apartemen di wilayahnya. Salah satu cara yaitu mewajibkan ekspatriat untuk tinggal di Karawang. “Kami akan mewajibkan pekerja asing untuk tinggal di Karawang selama bekerja ...
Read More »Kadisnaker Tegaskan Ekspatriat Wajib Tinggal di Karawang
KARAWANG – Dinas Ketenagakerjaan dan Transmigrasi Kabupaten Karawang bakal mewajibkan tenaga kerja asing (TKA) yang bekerja di zona dan kawasan industri tinggal di Karawang. “Jika mereka menolak pekerja asing ini tidak akan tercatat sebagai tenaga kerja asing di Karawang,” kata Kepala Disnakertrans H Ahmad Suroto. Menurut Suroto, berdasarkan data yang dimiliki Disnakertrans Karawang sebanyak 3.500 ekspatriat yang bekerja di Karawang. ...
Read More »Kadisnaker Keluhkan Penanganan IMTA
KARAWANG-Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) Kabupaten Karawang, Ahmad Suroto mengeluhkan tentang regulasi terkait Izin Menggunakan Tenaga Kerja Asing (IMTA), pasalnya hal tersebut berdampak kepada capaian Pendapatan Asli Daerah ( PAD ) dari IMTA Tahun 2018 hanya 70% dari target yang telah dibuatnya. “Regulasi yang menarik kepengurusan IMTA ke pusat, hingga Kabupaten sulit untuk mengawasi dan bulan November tahun ...
Read More »PHRI Karawang, Gagas PAD melalui Potensi TKA
KARAWANG-Ketua Persatuan Hotel Restoran Indonesia Cabang Kabupaten Karawang, Gabryel Alexander E, menggenjot Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten Karawang dengan maksimalisasi potensi Tenaga Kerja Asing (TKA), dengan menggandeng stikholder agar membuat regulasi TKA yang melakukan bisnis usaha di Kabupaten Karawang, agar tinggal di Kabupaten Karawang. “Saat ini, nilai hunian hotel di Karawang hanya delapan persen dari 2500 kamar hotel di 14 ...
Read More »