Faktajabar.co.id – Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Singaperbangsa Karawang (Unsika) di Desa Mulangsari melaksanakan program “Gerakan Tangan Bersih: Anak Sehat, Masa Depan Hebat” di SDN Mulangsari 4. Program ini bertujuan untuk menanamkan kebiasaan mencuci tangan sejak dini sebagai langkah sederhana namun penting dalam menjaga kesehatan. Kebersihan tangan menjadi faktor utama dalam mencegah penyebaran kuman dan penyakit, terutama di lingkungan ...
Read More »