FAKTAJABAR.CO.ID – Sebuah penelitian mengungkap bahwa dalam 70 juta tahun terakhir, rotasi Bumi telah melambat hampir setengah jam. Dari penelitian itu ditemukan bahwa 70 juta tahun lalu, hari di Bumi tidak sampai 24 jam dalam sehari. Melansir Republika.co.id, hal itu diungkapkan para ilmuwan yang mempelajari pita pertumbuhan dalam fosil moluska (kerang) yang hidup tidak lama sebelum dinosaurus punah. Kerang itu ...
Read More »