Polres Karawang Ringkus 25 Tersangka Pengedar Narkoba Faktajabar.co.id – 25 tersangka jaringan narkoba dan obat keras terlarang (OKT) di Kabupaten Karawang berhasil diamankan polisi. Kapolres Karawang, AKBP Wirdhanto Hadicaksono menyebutkan, 25 tersangka tersebut terjaring oleh tim Sanggabuana dan Satnarkoba Polres Karawang dalam kurun waktu 2 bulan pada periode Januari – Desember. “Dalam kurun waktu 2 bulan, berhasil melakukan pemrosesan dan ...
Read More »