Karawang – Kebangkitan Bangsa Karawang resmi membuka pendaftaran dan telah mengusulkan beberapa nama bakal calon. Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Karawang telah resmi membuka pendaftaran bakal calon bupati pada tanggal 20 April 2024. Pendaftaran ini terbuka untuk umum. Ketua DPC Partai PKB, Rahmat Hidayat Djati menyampaikan jika akan melakukan koalisi dengan partai lain. Hal ini sesuai dengan dengan syarat untuk maju ...
Read More »Tag Archives: PKB
PKB dan PBB Punya Target Segini di DPRD Karawang
Karawang – Target kursi di masing-masing dapil untuk Partai PBB dan PKB Karawang. Setiap partai politik telah menetapkan target jumlah kursi untuk masing-masing dapil. Wakil Ketua DPC Partai Bulan Bintang Karawang, Ahmad Syapei menyampaikan untuk PBB mempunyai target enam kursi untuk tingkat DPRD. Ia menambahkan masing-masing dapil minimal satu kursi kursi. “Target perolehan Kursi Partai Bulan Bintang Kabupaten Karawang tiap ...
Read More »Kang RHD Minta Do’a Kemenangan PKB di Acara Halal Bihalal Alumni Santri Lirboyo
Karawang – Ratusan Alumni Santri Lirboyo yang berada di Purwakarta dan Karawang menggelar acara silaturahmi dan halal bi halal di Ponpes Nurul Hikmah Perum Graha Puspa, di Kelurahan Karangpawitan, Kecamatan Karawang Barat. Dalam acara tersebut, turut pula di hadiri oleh ketua DPC PKB Karawang, Rahmat Hidayat Djati, M.IP atau Kang RHD sapaan akrabnya. Di sela- sela kegiatan Silaturahmi dan halal ...
Read More »7 Nama Caleg Dapil 2 Karawang yang Disebut Menang
KARAWANG – Meski belum dinyatakan resmi oleh KPU Kabupaten Karawang, namun 7 nama caleg sudah disebut sebut sebagai pemenang Pileg 2019. Dari 7 parpol yang sudah dinyatakan berhasil menduduki kursi parlemen daerah tersebut sejumlah nama baru muncul. Sebut saja Yusni Rinzani dari parpol Gerindra. Yusni dari awal tahapan pileg memang sudah digadang gadang sebagai calon yang bakal menang. Terbukti, ia ...
Read More »Jimmy Targetkan Asda Jadi Ketua DPRD
KARAWANG – Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Kebangkita Bangsa (PKB) Karawang, H. Ahmad Zamakhsyari, S.Ag. melakukan konsolidasi dalam menghadapi Pemilu Legislatif dan Pemilu Presiden 2019. Bersama para kader, sipatisan dan seluruh kordinator pemenangan, kegiatan tersebut dilaksanakan di kediaman Calon Anggota Legislatif (Caleg) PKB asal Daerah Pemilihan (Dapil) 6 Karawang, H. Asep Dasuki, SE. atau yang lebih dikenal dengan sebutan ...
Read More »Setelah Pindah ParPol, Kang Asda Lengser Keprabon
KARAWANG – Menjelang akhir masa jabatannya sebagai Anggota Legislatif, H. Asep Dasuki, SE. atau yang akrab disebut Kang Asda, akhirnya melaksanakan Pergantian Antar Waktu (PAW). Kang Asda lengser keprabon berdasarkan Surat Keputusan Gubernur Jawa Barat Nomor: 171/Kep.1026-Pemksm/2018 Tanggal 9 Oktober 2018 tentang peresmian Pergantian Antar Waktu (PAW) DPRD Kabupaten Karawang a.n. H. Asep Dasuki, SE. yang akan dilaksanakan esok hari, ...
Read More »