KARAWANG – Galuh Mas Karawang kembali menghadirkan perhelatan akbar dengan nama Passar Festival (Passfest) di area Street Carnival, Galuh Mas. Acara ini akan berlangsung 12 Desember 2019 sampai dengan 12 Januari 2020 mendatang. Street Carnival yang notebene pernah menjadi lokasi event Pekan Raya Karawang (PRK) dipilih karena mendukung konsep Passar Festival yang mirip seperti Pekan Raya Karawang, yaitu mengusung tema ...
Read More »