Tag Archives: lumbung pangan

Di Purwakarta, Sekjen Kementan Bicara Soal Persiapan Petani Milenial dan Jadi Lumbung Pangan Dunia

PURWAKARTA – Sekertaris Jenderal Kementerian Pertanian, Syukur Iwantoro menyebut bahwa Indonesia sedang mempersiapkan diri untuk menjadi lumbung pangan dunia di tahun 2045, termasuk sumber daya manusianya sebagai petani milenial. Hal itu dikatakan olehnya saat mewakili Mentan, Andi Amran Sulaiman pada acara Temu Teknis Penyuluh dan Petani Andalan di area pertanian Tajug Gede Cilodong, Bungursari, Purwakarta. “Indonesia sudah siap menjadi lumbung ...

Read More »

Zakat, Konsep Inti Program Lumbung Pangan Karawang

KARAWANG – Program pendirian sembilan lumbung pangan di Kabupaten Karawang diterapkan dengan cara zakat. Kadarisman, Kepala Dinas Pangan Karawang, mengatakan itu kepada Fakta Jabar, hari ini. “Jadi dari hasil panen setiap petani yang didaerahnya memiliki lumbung pangan akan dimintai zakatnya untuk mengisi program lumbung pangan ini. Istilahnya mengembalikan budaya masyarakat menyimpa hasil panen. Kalau besarannya, diserahkan kepada pengelola lumbung pangan, ...

Read More »