KARAWANG – Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Karawang melakukan hearing bersama Management RS Lira Medika, Tokoh Masyarakat, Lurah Palumbonsari, Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan dan Komite Peduli Lingkungan Hidup Indonesia (KPLHI) Karawang. Rapat yang dipusatkan di Ruang Rapat I DPRD Karawang pada Rabu (16/6/2020) tersebut dihadiri Wakil Ketua II untuk mambahas persoalan kasus pembuangan limbah medis milik RS ...
Read More »Tag Archives: #limbah medis
DPRD: Soal Penanganan Limbah Medis Masyarakat Jangan Sepelekan
KARAWANG – Wakil Ketua Komisi III DPRD Kabupaten Karawang, Acep Suyatna meminta Pemerintah Kabupaten (Pemkab) setempat tidak menyepelekan sampah medis masyarakat seperti masker dan sarung tangan bekas. Menurutnya, sampah medis masyarakat selama pandemik Covid-19 ini membutuhkan penanganan khusus, mulai dari tempat pembuangan hingga pemusnahannya. Khawatir adanya pemanfaatan sampah medis tersebut oleh oknum yang tidak bertanggung jawab, hingga memunculkan masalah baru. ...
Read More »