KARAWANG – Puluhan wartawan dari media cetak, televisi dan online di Kabupaten Karawang menggelar demo menolak RUU KUHP, di bunderan jalan Tuparev, Senin (23/9/2019). Mereka menolak karena sejumlah pasal yang akan di sahkan menjadi Undang-undang tersebut dinilai akan membatasi kemerdekaan pers. Oleh karena ini para kuli tinta ini menuntut Presiden Jokowi untuk tidak mengesahkan RUU tersebut menjadi Undang-undang. “Kalau sampai ...
Read More »Tag Archives: karawang
Pemotor Tewas Usai Dihantam Truk di Jalan Raya Klari Kopel
KARAWANG– Kecelakaan maut terjadi di jalan Raya Klari Kopel, Desa Gintungkerta, Kecamatan Klari, Karawang, Minggu (22/9). Seorang pengendara sepeda motor tewas di TKP usai dihantam dan terlindas truk. Kanit Laka Lantas Polres Karawang, Iptu sabar Santoso mengatakan, dari hasil olah TKP korban pengendara motor bernama Ahmad Solihin warga Kampung Jatimulya RT 015/005 Desa Karangligar, Kecamatan Telukjambe Barat, Kabupaten Karawang. “Dari ...
Read More »KPPK Bersama LSP-ET dan BNSP Gelar Uji Kompetensi Teknisi AC Bersertifikasi Nasional
KARAWANG – Komunitas Praktisi Pendingin Karawang (KPPK) bekerja sama dengan Lembaga Sertifikasi Profesi Elektronika (LSPE), untuk pertama kalinya menjadi peserta sekaligus penyelenggara Uji Kompetensi Okupasi Teknisi AC yang bersertifikasi dan diakui secara Nasional oleh Kementrian Perindustrian Republik Indonesia. Bertempat di TUK. PT. Mutiara Tata Teknika, Desa Cibalongsari kecamatan Klari, Kabupaten Karawang, uji kompetensi ini berlangsung selama 2 hari, dimulai pada ...
Read More »Wabup Jimmy “Diculik” Pemuda Karawang, Ada Apa?
KARAWANG – Para pemuda-pemudi Karawang menculik Wakil Bupati Karawang, H. Ahmad Zamakhsyari di kegiatan Deklarasi Paguyuban Pemuda Pencari Kerja Karawang (PAKAR) yang digelar di Aula Kampus Universitas Buana Perjungan (UBP) Karawang. Para pemuda-pemudi itu mendeklarasikan diri dan menuntut Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Karawang untuk dapat membuka dan mempermudah para pencari kerja Karawang agar dapat bekerja di pabrik/industri. “Dahulu pemuda Karawang berhasil ...
Read More »Pemprov Gelontorkan Dana Rp406.477.000 untuk Rehab SDN Kutagandok
KARAWANG – Pemerintah Provinsi Jawa Barat gelontorkan anggaran untuk pembangunan ruang kelas SDN Kutagandok I, Kecamatan Kutawaluya sebesar Rp406.477.000. Dana Alokasi Khusus (DAK) untuk pembanguan lima ruang kelas. Pantauan wartawan dilokasi, saat sejumlah siswa sedang belajar dilantai tanpa meja dan kursi. Namun Kepsek dan guru sedang melakukan syukuran atas mendapatkan bantuan tersebut. Bahkan awak media hendak melakukan konfirmasi hal itu ...
Read More »Respon Cepat Laporan Masyarakat, Polres Karawang Gelar Operasi Dadakan ke Warung Tangkahan
KARAWANG – Keresahan masyarakat sebagai wali murid di salah satu SD Negeri Dukuhkarya II tidak sampai hingga waktu 1×24 jam telah mendapatkan atensi sekaligus respon cepat beberapa petugas Kepolisian Resort Karawang didampingi bersama anggota Polsek Rengasdengklok, Minggu (23/09). Sekitar pukul 16.00 WIB, dipimpin langsung oleh Kanit Baya III ResNarkoba Polres Karawang Aiptu Nanang Zaenal S.H, didampingi sejumlah anggota polisi bersama ...
Read More »Kemeriahan Semarak Indosiar Menyedot Ribuan Masyarakat Karawang
KARAWANG – Ribuan masyarakat Kabupaten Karawang tumplek di Lapang Galuh Mas Karawang, Sabtu (21/9/2019) malam. Semua kalangan masyarakat hadir menyaksikan kemeriahan Semarak Indosiar. Apalagi kemeriahan ini juga menyambut puncak hari jadi Kota Pangkal Perjuangan ke-386 tahun, sehingga masyarakat begitu antusias berbondong-bondong datang ke acara Semarak Indosiar. Ekin Gabriel selaku PSRD Division Head Indosiar menungkapkan, Semarak Indosiar kali ini akan menggempur ...
Read More »Wali Murid Resah Ada Cafe Jual Minuman Beralkohol Pada Anak Dibawah Umur
Ilustrasi. KARAWANG – Sekelompok anak sekolah dasar (SD) berseragam lengkap dilaporkan kedapatan sedang asyik mengkomsumsi minuman mengandung alkohol berkadar minimun di salah satu cafe yang berlokasi di sebrang PT Monokem Surya Desa Amansari Kecamatan Rengasdengklok Kabupaten Karawang. Melihat itu, Ivang Karang Taruna Rengasdengklok lekas menyita sisa minuman beralkohol dalam kemasan yang berada diatas meja pelanggan anak anak di bawah umur. ...
Read More »Jaksa Bakal Pelajari Penyertaan Modal PT LKM
“Kita akan akan lakukan penyelidikan terlebih dahulu” KARAWANG – Kasi Pidsus Kejari Karawang Prasetyo mengatakan akan mempelajari informasi terkait adanya dugaan pelanggaran (fraud) pada cabang PT LKM dalam pengelolaan penyertaan modal dana APBD. Ditemui di ruangannya, Prasetyo mengaku masih memerlukan waktu guna mempelajari informasi tersebut dan bila memang ditemukan pelanggaran yang mengakibatkan kerugian negara, maka akan lanjut keproses penyidikan. “Kita ...
Read More »Tak Gubris Teguran Petugas 37 Bangli Dibongkar Satpol PP
KARAWANG – Sebanyak 37 bangunan yang berada dibahu Jalan Interchante Tol Karawang Barat dibongkar petugas Satpol PP Kabupaten Karawang, Jumat (20/9/2019). Kepada media, Kepala Satpol PP Asip Suhendar mengatakan,para pemilik bangunan liar sudah mendapat teguran hingga tiga kali .Beberapa dari pemilik ada yang sadar untuk membongkar bangunannya. Namun ada juga yang belum membongkar. “Sebanyak 37 bangunan liar dan PKL yang ...
Read More »