Faktajabar.co.id – Sidang perdana gugatan class action warga Desa Wancimekar terhadap Pemkab Karawang terkait pengelolaan sampah di TPAS Jalupang di gelar oleh Pengadilan Negeri (PN) Karawang, pada hari, Senin, (29/1/2024). Akan tetapi, sidang tersebut harus ditunda oleh Hakim Ketua yang memimpin sidang gugatan class action tersebut. Dikarenakan perwakilan hukum dari Pemkab Karawang belum menerima surat kuasa dan hakim pun memutuskan ...
Read More »Tag Archives: Jalupang
Warga Wancimekar Gugat Pemkab Karawang Terkait TPAS Jalupang
Karawang – Kantor hukum Elyasa Budiyanto & Assosiate melayangkan surat gugatan (Class Action) ke Pengadilan Negeri Karawang terkait ganti rugi atas terjadinya kebakaran Tempat Pembuangan Akhir Sampah (TPAS), pada hari, Selasa, (16/1/2024). Elyasa mengatakan, pihaknya telah menerima surat kuasa dari masyarakat Wancimekar Kecamatan Kotabaru untuk menggugat Pemerintah Kabupaten Karawang terkait persoalan pengelolaan sampah di Jalupang. “Ada 5 point pelanggaran kami ...
Read More »Dinas LH Pertanyakan Masyarakat Menolak Pelebaran TPA Jalupang
Karawang – Warga Wancimekar, kecamatan Kotabaru Karawang, menolak adanya pelebaran tempat pembuangan akhir sampah (TPAS). Merespons hal tersebut, Kasubkoor Kebersihan DLH Karawang Ade Sutardi mengungkapkan, jika memang mengatasnamakan masyarakat yang menolak masyarakat yang mana dulu kalo memang dampaknya sesak nafas pihaknya menyarankan ke puskesmas untuk diobati bahkan pihaknya mendekatkan pengobatan ke lokasi kebakaran yang warga terdampak. “Kalo memang masyarakat yang ...
Read More »Rencana Pelebaran TPA Jalupang Ditolak Warga, Kades Wancimekar Utamakan Aspirasi Masyarakat
Dimyat Kepala Desa Wancimekar Karawang – Rencana pelebaran tempat pembuangan akhir (TPA) yang terdapat di Desa Wancimekar, Kecamatan Kotabaru, Karawang, tegas ditolak oleh warga desa setempat. Dengan banyaknya penolakan dari warga sekitar, pemerintah desa Wancimekar akan mengambil sikap dengan mengutamakan aspirasi masyarakat yang dengan tegas menolak pelebaran TPAS jalupang tersebut. “Banyak sekali warga kami yang menyatakan sikap penolakan terhadap pelebaran ...
Read More »Banyak Penolakan Warga Sekitar, Elyasa Sebut Pelebaran TPAS Jalupang Tidak Efektif
Elyasa Budiyanto Faktajabar.co.id – Tahun 2015 ada puluhan miliar uang Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) digelontorkan untuk pembangunan Tempat Pembuangan Akhir Sampah (TPAS) Jalupang di Desa Wancimekar Kecamatan Kotabaru Karawang. Menurut Elyasa Budiyanto, diduga ada perilaku tindak pidana korupsi pada era kepemimpinan Cellica Nurrachadiana, di TPAS Jalupang,” ucapnya ke awak media, sabtu (06/01/2024) Ia menyebut TPAS Jalupang benar-benar hanya sebagai ...
Read More »Warga Tolak Pelebaran TPA Jalupang, Pemdes Wancimekar Diminta Pikirkan Kesehatan Rakyat
Karawang – Puluhan warga sekitar TPA Jalupang Desa Wancimekar Kecamatan Kotabaru menolak pelebaran TPA Jalupang yang telah direncanakan oleh pemda Karawang. Penolakan tersebut dilakukan sebab warga telah bertahun-tahun merasakan dampak polusi yang sangat berbahaya bagi lingkungan dan warga sekitar. Seorang warga, Sodikin mengatakan, pihaknya menolak pelebaran TPA Jalupang sebab, TPA jalupang sangat berbahaya bagi warga sekitar yang lokasinya berada dekat ...
Read More »Empat Desa Terdampak Kebakaran Hebat TPAS Jalupang Karawang
Karawang – Peristiwa kebakaran hebat yang melanda Tempat Pembuangan Akhir Sampah (TPAS) Jalupang milik Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Karawang di Dusun Jalupang, Desa Wancimekar, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Karawang, Jawa Barat, masih terus berlangsung. Hingga pukul 12.30 WIB pada Minggu siang, 29 Oktober 2023 ini titik api masih menyebar ke seluruh sisi area TPAS Jalupang yang memiliki luas area hingga 10 hektare ...
Read More »