KARAWANG – Taman Milenial di bawah Fly Over Baypass Karawang saat ini menjadi favorit warga Karawang ngabuburit. “Asyik saja, nongkrong di sini (Taman Milenial). Sambil menunggu buka puasa,” ujar Yeni, salah seorang pengunjung taman milenial. Menurut Yeni, dijadikannya kolong fly over merupakan langkah awal yang bagus. Apalagi tempat itu menjadi lebih enak dipandang, daripada sebelumnya. Tak hanya warga, beberapa elemen ...
Read More »Tag Archives: jabar
Waspada Kemarau Panjang Ini yang Dilakukan Petani, Waker PSDA & PJT II
KARAWANG– Puluhan petani bersama Waker Pengelolaan Sumber Daya Air (PSDA) dan Perum Jasa Tirta (PJT) II mulai melakukan perbaikan sejumlah aliran sekunder. Pasalnya hal ini menghadapi el-nino pada musim kemarau. “Ini merupakan kegiatan rutin. Setiap kegiatan ini pasti akan melibatkan warga dan terutama petani,” ungkap Juru Pengairan Telukjambe Sub seksi telukjambe Unit Usaha Wilayah II Seksi Tarum Walahar, Yudi Irawan, ...
Read More »Baznas Subang Sudah Tetapkan Nilai Zakat Fitrah
SUBANG – Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Subang, Jawa Barat menetapkan nilai Zakat Fitrah yang harus dikeluarkan masyarakat sebesar Rp 27.500 per orang. Jika masyarakat Kabupaten Subang ingin berzakat menggunakan Beras, Sebanyak 2,5 Kg. Ketua Baznas Kabupaten Subang H. Anang Jauharudin didampingi Plt Kabag Humas Setda Subang Asep Setia Permana, Selasa (14/5), mengatakan, penetapan besaran nilai zakat fitrah ini ditentukan dari ...
Read More »Ruhimat realisasikan Janji Kampanye
6juta disetor ke Baznas Subang SUBANG – Tanpa banyak diketahui oleh publik, Bupati Kabupaten Subang, H. Ruhimat, telah merealisasikan janjinya saat kampanye. Salah satu janji Ruhimat adalah memberikan gaji pokoknya kepada masyarakat kurang mampu. Kepala Baznas Kabupaten Subang Anang Jauharudin didampingi Plt Kabag Humas Setda Subang Asep Setia Permana, Selasa (14/5/2019), mengatakan, jika gaji pokok Bupati Subang H. Ruhimat dari ...
Read More »PKS Bekasi Laporkan Dugaan Penggelembungan Suara DPR-RI Ke GAKKUMDU Jawa Barat
BEKASI – PKS Kabupaten Bekasi bergerak cepat melaporkan dugaan penggelembungan suara DPR-RI Kelurahan Jatimulya, Tambun Selatan ke Sentra Gakkumdu Jawa Barat. Laporan diterima Gakkumdu dengan Tanda Bukti Penerimaan Laporan Nomor 015/PEN/LP/PL/Prov/13.00/V/2019, tertanggal 13 Mei 2019. Pelaporan ke Gakkumdu Jawa Barat adalah buntut dari keberatan PKS atas dugaan penggelembungan suara DPR-RI pada Partai Nasdem di Kelurahan Jatimulya Kecamatan Tambun Selatan, yang ...
Read More »Dasim dan Saan Diprediksi tak Lolos ke Senayan?
KARAWANG – Perolehan suara Partai Keadilan Sejahtera (PKS) saat ini naik signifikan dibandingkan Pemilu 2014 lalu. Bahkan ditiap daerah kursi PKS bertambah. Tak terkecuali di Dapil Jabar VII untuk anggota DPR RI berpeluang meraih 2 kursi di Dapil Kabupaten Bekasi, Karawang dan Purwakarta. Sebelumnya PKS memiliki 1 kursi di Jabar VII saat Pemilu 2014. Namun Pemilu 2019 berpeluang 2 kursi. ...
Read More »Selama Ramadhan, Pegawai Pemkab Purwakarta Masuk Lebih Awal
PURWAKARTA – Pemkab Purwakarta menerbitkan aturan bagi Aparatur Sipil Negara (ASN) berkaitan dengan jam masuk kerja selama bulan suci Ramadan 1440 H. “Jam kerja para ASN disesuaikan selama Ramadhan,”ujar Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Purwakarta, Asep Supriatna. Menurutnya, sejak Senin (6/5) atau awal puasa, sebagian besar pegawai pemerintahan itu masuk kerja lebih pagi selama tujuh ...
Read More »Selama Ramadhan, Pemkab Purwakarta Gelar Bazar Murah di 13 Kecamatan
PURWAKARTA-Pemkab Purwakarta, Jawa Barat, siap menggelar bazar murah sejumlah kebutuhan pokok di 13 kecamatan selama bulan suci Ramadan. “Bazar murah ini digelar untuk membantu masyarakat agar mendapatkan sejumlah kebutuhan pokok dengan harga terjangkau,” kata Sekretaris Daerah Purwakarta Iyus Permana, di Purwakarta. Ke-13 kecamatan yang akan menjadi lokasi bazar murah adalah Kecamatan Cibatu, Campaka, Bungursari, Babakancikao, Purwakarta, Pasawahan, Jatiluhur, Sukatani, Plered, ...
Read More »Bupati Purwakarta: Pujasera Srikandi menjadi Potensi Pariwisata Baru di Purwakarta
PURWAKARTA – Bupati Purwakarta, Anne Ratna Mustika, memberikan apresiasi terhadap Pujasera Srikandi yang baru saja diresmikan. Menurut Bupati yang biasa disapa Ambu ini, Konsep Pujasera Srikandi menghadirkan suasana baru, karena bisa mensinergikan antara kuliner, Komunitas kreatif dan kesenian. “Ini konsep yang bagus ya nantinya, wisatawan yang datang ke Pujasera bukan hanya menikmati suguhan kuliner khas Purwakarta, melainkan dapat menikmati suguhan ...
Read More »Selama Ramadhan Para ASN di Purwakarta Tadarus Alquran Sebelum Bekerja
PURWAKARTA– Selama bulan Ramadan, para ASN di Pemda Purwakarta yang beragama Islam diwajibkan untuk melakukan tadarus Alquran sebelum memulai pekerjaannya. Hal itu bagian dari memperkuat ibadah para ASN Pemda Purwakarta yang menjalankan ibadah puasa pada bulan suci ini. Terkait kebijakan tersebut, Sekretaris Daerah (Sekda) Purwakarta, Iyus Permana mengatakan bahwa tadarus Alquran ini dilakukan oleh semua pegawai di seluruh OPD di ...
Read More »