KARAWANG- Pemuda Keren Al-Jihad Karawang telah menyelenggarakan acara Ngaji Inspiratif Spesial Ramadhan pada hari Ahad, 3 Juni 2018. Acara ini diadakan di Masjid Raya Al-Jihad, Islamic Center, Karawang dengan mengusung tema: PUASA (Pesan Untuk Anak Muda Semua) dan diikuti oleh lebih dari 500 peserta yang terdiri dari pemuda-pemudi Karawang. Acara yang berlangsung dari pukul 12.30 (ba’da dzuhur) hingga menjelang maghrib ...
Read More »Tag Archives: jabar
Demi Foto Bareng Jokowi, Warga Cilamaya Rela Desak-desakan
KARAWANG– Demi ketemu dan foto langsung dengan Presiden Republik Indonesia Joko Widodo (Jokowi), warga Cilamaya mesti rela desak-desakan dan berjajar di lingkungan Pondok Pesantren Asshiddqiyah 3 Karawang, Desa Sukatani, Kecamatan Cilamaya Wetan, Kabupaten Karawang, pada Rabu (6/6/2018). Presiden Jokowi datang ke Karawang untuk melaksanakan kunjungan kerja dan bersilaturahmi dengan tokoh masyarakat dan ulama di Karawang. Orang nomor satu di Republin ...
Read More »Pemkab Karawang Belajar Teknologi Pertanian ke Thailand
KARAWANG – Pemerintah Kabupaten Karawang belajar teknologi pertanian ke Thailand. Hal itu dibuktikan dengan kerjasama Dinas Pertanian dengan PT Maxtex Agrotek Indonesia melakukan seminar Penerapan Pengembangan Teknologi Pertanian Pasca Panen di Kabupaten Karawang pada Rabu (6/6/2018) di Hotel Swiss Bell Karawang. Seminar ini dihadiri UPTD Pertanian se-Kabupaten Karawang, perwakilan pelaku petani di tiap kecamatan, kelompok tani, organisasi tani seperti Himpunan ...
Read More »Ketua DPRD Hadiri Upacara Hari Pancasila
KARAWANG – Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Karawang, H. Toto Suripto menghadiri upacara hari Pancasila, pada Jumat 1 Juni 2018 di Lapang Karangpawitan. Upacara itu dihadiri Muspida, Muspika, elemen masyarakat, LSM dan organisasi kemasyarakatan dan pelajar di Kabupaten Karawang. Pada kesempatan itu, Ketua DPRD Karawang turut mengucapkan selamat hari Pancasila. “Selamat hari Pancasila, teruskan cita-cita luhur pendiri bangsa, ...
Read More »Tahun Lalu Jalur Mudik 5 Orang Meninggal Dunia
KARAWANG – Dinas Kesehatan Kabupaten Karawang mencatat 5 pemudik meninggal dunia tahun 2017 karena kecelakaan berat. Pihaknya pun mencatat kecelakaan luka ringan 281, luka sedang 143, luka berat 88 diantaranya masyarakat umum. Sementara untuk pemudik 41 orang. Dengan demikian, Dinas Kesehatan membuka posko mudik atau pos pam di jalur mudik wilayah Karawang. Menurut Kasie Yankes Primer Dinas Kesehatan setempat, dr. ...
Read More »Libur Idul Fitri, Peserta JKN KIS Tetap Dapat Jaminan Pelayanan Kesehatan
KARAWANG – Peserta Jaminan Kesehatan Nasional – Kartu Indonesia Sehat (JKN-KIS) tidak perlu khawatir saat libur lebaran tahun 2018, tepatnya H min 8 sampai H plus 8 atau 7-23 Juni 2018, peserta JKN-KIS tetap berhak atas jaminan pelayanan kesehatan selama hari libur Idul fitri dengan prosedur yang sudah disepakati dengan fasilitas kesehatan yang bekerja sama dengan BPJS Kesehatan. Untuk peserta ...
Read More »Ingin Memuliakan yang Puasa, Partai Demokrat Bagikan Ribuan Takjil
CIKAMPEK – Ingin memuliakan yang sedang menjalankan ibada puasa, partai Demokrat DPC Kabupaten Karawang membagikan sebanyak 6000 takjil yang tersebar di 6 dapil yang ada di Kabupaten Karawang. Seperti yang disebar di wilayah Dapil V, diantaranya Cikampek, Tirtamulya, Kotabaru, Jatisari, Banyusari, pada Senin (4/5) sore. Menurut Ketua Fraksi Partai Demokrat, Pendi Anwar, bagi-bagi takjil ini merupakan wujud kepeduliannya terhadap kaum ...
Read More »BAPPEDA Gelar Konsultasi Publik, Pembahasan Hasil PK dan Revisi RTRW
KARAWANG – Ditengah bergolaknya perubahan pembangunan yang berakar dari tidak sesuainya rencana maupun yang sudah dilakukan terkait pembangunan Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Kabupaten Karawang. Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Karawang menggelar konsultasi publik membahas hasil Peninjauan Kembali (PK) serta revisi RTRW Kabupaten Karawang, di Gedung Aula Swissbell Hotel Karawang, Senin (4/6). Pada kegiatan tersebut, dihadiri oleh sejumlah masyarakat yang diwakili oleh ...
Read More »Yamaha Ramarayo Buka Bersama Anak Yatim Piatu
KARAWANG – Bulan Suci Ramadhan merupakan bulan yang spesial bagi seluruh Umat Islam. Telah menjadi tradisi saat Bulan Ramadhan, adalah buka puasa bersama atau yang sering disingkat bukber. Selain ajang menjalin dan mempererat tali silahturahmi tidak hanya sesama muslim, tapi semua kalangan. Bagi Dealer Yamaha Ramarayo Motor Karawang, momen spesial ini dimanfaatkan juga untuk menjalin silaturahmi dengan para konsumen, leasing dan ...
Read More »Yang Mau Mudik Wajib Baca Ini, Polisi: Puncak Arus Mudik Tanggal 8 Juni
DIREKTORAT Lalu Lintas Polda Metro Jaya, memprediksi puncak arus mudik Hari Raya Idul Fitri mulai terjadi pada tanggal 8 Juni 2018. Sebanyak 1.273 personel lalu lintas disiagakan untuk melakukan pengamanan dan mengatur arus lalu lintas. “Itu perkiraan nanti tanggal 8, 9, 10 Juni kalau prediksi kita. Ya arus mudik diprediksikan puncaknya tanggal 8 Juni sampai 11 Juni. Kalau arus balik ...
Read More »