Karawang – Sebanyak 40.433 masyarakat di Kabupaten Karawang telah mempunyai IKD. Sejak adanya surat edaran Bupati Karawang Nomor 470/2763/ Disdukcapil tentang Identitas Kependudukan Digital (IKD) saat ini jumlah masyarakat yang telah mempunyai IKD berdasarkan data ada sebanyak 40.433 orang. Torich Haerachman, Subkoor Data Disdukcatpil menyampaikan hingga sekarang pihak Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil masih melaksanakan sosialisasi terkait IKD kepada semua ...
Read More »