Tag Archives: HL

PWI Karawang Kumpulkan Tanda Tangan Tolak Remisi Pembunuh Wartawan

KARAWANG – Jurnalis di Kabupaten Karawang Jawa Barat ikut menolak remisi untuk Nyoman Susrama, pembunuh jurnalis Radar Bali, AA Gde Bagus Narendra Prabangsa. Dengan mengumpulkan tanda tangan di selembar kain putih, puluhan jurnalis dari PWI dan IJTI Karawang berharap pemerintah tidak menyepelekan kasus kekerasan terhadap jurnalis. Aksi mengumpulkan tanda tangan ini berlangsung setelah pelantikan pengurus PWI Karawang 2018 – 2021 ...

Read More »

Heboh!! Warga Jatitujuh Majalengka Beli Mobil Pake Koin

MAJALENGKA – Berbagai cara biasanya akan dilakukan demi memiliki mobil impian. Mulai dari menabung di bank, atau menyisihkan sebagian uangnya setiap hari di rumah. Seperti yang dilakukan pasangan suami istri, Pak Inka dan istrinya Ibu Mimin warga Jatitujuh Majalengka membeli mobil dengan sebagian pembayarannya menggunakan uang koin pecahan 500 dan 1000 sebesar Rp40 jt. Untuk membeli mobil idamannya Toyota Rush ...

Read More »

Waspada Oknum yang Memperjualbelikan Abate ke Rumah-rumah, Harusnya Gratis!

PURWAKARTA – Kasus warga yang diduga terjangkit demam berdarah dengue (DBD) akhir-akhir ini sedang meningkat jumlahnya. Selain disarankan menjaga kesehatan dan juga kebersihan lingkungan, masyarakat pun harus mewaspadai orang-orang yang memperjualbelikan bubuk Abate ke rumah. Bahkan sering kali oknum-oknum tersebut memaksa warga membeli produk yang bisa memberantas jentik nyamuk. Kepala Bidang Pengendalian dan Pemberantasan Penyakit (P2P) Dinas Kesehatan Purwakarta Muhammad ...

Read More »

Pendidikan Agama Terciptanya SDM yang Bermoral

KARAWANG – Pendidikan berbasis agama memiliki peran yang amat penting dalam pembangunan. Begitu diucapkan oleh Bupati Karawang, dr. Hj. Cellica Nurrachadiana saat memberikan sambutannya kepada peserta musyawarah kerja Badan Koordinasi (Badko) PGQ-TKQ-TPQ-TQA se Jawa Barat, di Gedung Tulip Resto Indo Alam Sari Karawang, Rabu (23/1/2019) pagi. Dikatakan Bupati, pendidikan agama dapat mendidik anak tumbuh menjadi pribadi yang saleh dan salehah. ...

Read More »

Senyuman Ahok Usai Bebas dan Berkumpul Kembali Bersama Putra Sulungnya

FAKTAJABAR.CO.ID – Mantan Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok bebas hari ini, Nicholas Sean bagikan momen bersama sang ayah melalui foto. Setelah ditahan selama kurang lebih dua tahun, Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok bebas hari ini dan disambut Nicholas Sean, lalu foto bersama sang ayah. Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok bebas hari ini, Nicholas Sean mengunggah foto bersama ...

Read More »

Cegah Pungli dan Korupsi, Disdik Jabar Kerja Sama dengan Kejati dan Polda Jabar

BANDUNG– Polda Jabar dan Kejaksaan Tinggi Jabar menyosialisasikan pengawasan hukum terhadap pengelolaan dana pendidikan kepada kepala sekolah dan perwakilan dinas pendidikan kabupaten/kota se-Jawa Barat. Acara yang digelar di Aula Ki Hajar Dewantara, Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat, Rabu (23/1/2019), diharapkan dapat meningkatkan kesadaran hukum di kalangan pendidik dan pegawai dinas pendidikan. Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat, Dewi Sartika, menyambut ...

Read More »

Maling Instalasi di Pemda 2 Senilai Milyaran Rupiah, 3 Pemuda Diamankan Polisi

KARAWANG-Aparat Kepolisian Resor Karawang meringkus tersangka Curat senilai millyaran rupiah milik Gedung Pemda 2 di Kampung Lubangsari, Kelurahan Karawang Wetan Kecamatan Karawang Timur Kabupaten Karawang. Tiga pelaku yang berhasil diamankan merupakan pekerja bangunan di gedung tersebut. Kapolres Karawang, AKBP Slamet Waloya mengatakan, aksi Curat tersebut berhasil diungkap setelah jajarannya melakukan penyelidikan dan penyidikan hingga akhirnya Unit Reskrim Polsek Karawang Kota ...

Read More »

Kasus Suap DAK Pendidikan Cianjur, KPK Panggil Delapan Saksi

FAKTAJABAR.CO.ID – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menjadwalkan pemanggilan terhadap delapan kepala sekolah di Kabupaten Cianjur terkait terkait korupsi dana pendidikan yang menyeret bupatinya Irvan Rivano Muchtar. Kedepalan kepala sekolah itu antara lain, Kepala Sekolah SMPN 3 Cipanas Adang Kartaman, Kepala Sekolah SMPN 9 Cibinong Yani Yaniwati, Kepala Sekolah SMPN 1 Naringgul Supriatna. Kemudian Kepala Sekolah SMP Islamic Center Muhammadiyah Cianjur ...

Read More »

Nama Sekda Jabar Disebut Minta Pelicin Rp1 Miliar untuk Proyek Meikarta

FAKTAJABAR.CO.ID – Nama Sekda Jabar disebut dalam sidang lanjutan dugaan suap perizinan Meikarta yang digelar di Pengadilan Negeri Klas 1A Bandung, Senin (21/1). Dari pantauan, dalam sidang, Jaksa Penuntut Umum Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menghadirkan sejumlah saksi. Salah satu saksi yang hadir adalah Kabid Penataan Ruang PUPR Kabupaten Bekasi, Neneng Rahmi. Dalam kesaksiannya, Neneng menegaskan kembali pernyataan Bupati Bekasi non ...

Read More »

Warga Batujaya Karawang Ditemukan Tewas di Bogor

FAKTAJABAR.CO.ID – Warga Karawang yang menghuni kontrakan di Kampung Girangsari RT 002/008, Kelurahan Harjasari, Kecamatan Bogor Selatan, Kota Bogor, ditemukan tak bernyawa, Senin (21/1) pagi. Saat ditemukan korban sudah tergeletak dalam keadaan telentang di dalam kontrakan. Korban diketahui bekerja sebagai pemulung ini ditemukan pertama kali oleh Darus, salah seorang warga setempat sekitar pukul 08.00 WIB. Dari hasil identifikasi petugas, korban ...

Read More »