Karawang – Selama dua pekan terakhir ini banjir masih menggenangi Dusun Kampek dan Pangasinan Desa Karangligar, Kecamatan Telukjambe Barat, Rabu (10/3/2023). Air yang awalnya masuk akibat luapan Sungai Cibeet dan Citarum tidak bisa mengalir ke luar Dusun karena terjadi pendangkalan pada saluran pembuangan. Guna mengatasi hal itu, Pemerintah Kabupaten Karawang melalui Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) menurunkan alat ...
Read More »