KARAWANG – Penanganan kasus bullying yang terjadi di sekolah dari DP3A Karawang dengan melakukan sosialisasi, membuat replate dan membuka konsultasi. Hesti Rahayu, Kepala Bidang Pencegahan dan Penanggulangan Kekerasan Perempuan dan Anak (P2KPA) menyampaikan untuk menangani kasus bullying yang masih terjadi di lingkungan sekolah, Dinas Pemberdayaan Perlindungan Perempuan dan Anak mengambil langkah dengan mengadakan sosialisasi ke semua sekolah. Kemudian membuat replate ...
Read More »Tag Archives: DP3A Karawang
Kasus Kekerasan Anak dan Perempuan Meningkat
Karawang – Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP3A) Kabupaten Karawang menyebutkan pelaporan kasus kekerasan pada perempuan dan anak meningkat sepanjang tahun 2023. Kepala Bidang Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Perempuan dan Anak pada DP3A Kabupaten Karawang, Hesti Rahayu mengatakan, selama tahun 2023 mengalami peningkatan dibandingkan tahun sebelumnya di tahun 2022. Sesuai dengan catatan dari pihaknya, ia merinci terdapat 124 kasus ...
Read More »DP3A Karawang Gelar Cegah KDRT dan TPPO Bagi Tenaga Kerja
DP3A Karawang Gelar Cegah KDRT dan TPPO Bagi Tenaga Kerja Karawang – Pemerintah Daerah Kabupaten Karawang melalui Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP3A) menggelar Diseminasi Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT) / Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) Bagi Tenaga Kerja bertempat di Brits Hotel Karawang, Rabu (22/11/2023). Hadir dalam kesempatan tersebut Kepala Dinas DP3A Kabupaten Karawang M. ...
Read More »Pendampingan Korban Pelecehan Seksual dan Pencabulan
Kepala Bidang Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Perempuan dan Anak Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP3A), Hesti Rahayu Karawang – Pemberian pendampingan kepada korban pelecehan seksual di salah satu sekolah yang terdapat di Kecamatan Kotabaru. Kepala Bidang Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Perempuan dan Anak Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP3A), Hesti Rahayu menyampaikan terdapat laporan yang telah diterima oleh ...
Read More »Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Anak Keliling Sekolah Berikan Konseling Corner
Kepala Bidang Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Perempuan dan Anak Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP3A), Hesti Rahayu Karawang – Setelah pembentukan Sekolah Sahabat Anak, Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak memberikan konseling di 39 titik sekolah untuk mengatasi permasalahan yang terjadi pada anak. Kepala Bidang Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Perempuan dan Anak Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP3A), ...
Read More »Dinas Bentuk Perlindungan Anak Berbasis Masyarakat
Karawang – Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak menambahkan 5 desa yang telah membentuk PATBM sebagai upaya untuk melindungi anak. Jumlah Perlindungan Anak Berbasis Masyarakat (PATBM) di Kabupaten Karawang saat ini mengalami penambahan sejumlah 5 desa. Awal pembentukan hanya terdapat di enam desa. Total telah ada 11 PATBM terbentuk di Karawang. Kepala Bidang Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Perempuan dan Anak ...
Read More »Dampak Pembangunan Terhadap Perempuan, DP3A Lakukan Pengumpulan Data Gender dan Anak
kegiatan pengumpulan, pengolahan analis dan penyajian data gender dan anak Karawang – Guna memenuhi kebutuhan data dan informasi terkait dampak pembangunan terhadap perempuan, Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP3A) Karawang menggelar kegiatan pengumpulan, pengolahan analis dan penyajian data gender dan anak. Kegiatan bertempat di Asialink Hotel Karawang pada Selasa 30 Agustus 2022. Kepala DP3A Karawang Ridwan Salam menuturkan, kegiatan ...
Read More »Puspa Karawang Sosialisasikan Optimalisasi Peran Pentahelix dalamMewujudkan Kesejahteraan Perempuan dan Anak
Forum Komunikasi Daerah Partisipasi Publik untuk Kesejahteraan Perempuan dan Anak (PUSPA) Kabupaten Karawang Karawang – Forum Komunikasi Daerah Partisipasi Publik untuk Kesejahteraan Perempuan dan Anak (PUSPA) Kabupaten Karawang menggelar sosialisasi Optimalisasi Peran Pentahelix dalam Mewujudkan Kesejahteraan Perempuan dan Anak. Sosialisasi tersebut dilaksanakan, Kamis (14/4/2022) di Aula Singaperbangsa Kompleks Pemkab Karawang dengan peserta 48 organisasi perempuan yang ada di Kabupaten Karawang. ...
Read More »Pelecehan Seksual Terjadi Kembali di Karawang
MH saat mengadukan dugaan pelecehan seksual kepada DP3A Karawang Karawang – Kasus dugaan pelecehan seksual anak dibawah umur terjadi di sekitar Perum Citra Kebun Mas Desa Bengle Kecamatan Majalaya. Seorang anak perempuan berinisial C (6) diduga dilecehkan seorang Pria berinisial RN (22). MH (24) ibu kandung korban, menceritakan kerjadian tersebut. Menurutnya, sekitar pukul 18.00 WIB anaknya mengeluh kesakitan saat buang ...
Read More »