Tag Archives: Dinas Desa Karawang

Wajib Baca ! April 2025 Pemerintahan Desa Punya Kendaraan Operasional Baru

Karawang –  Pemerintahan Desa di Kabupaten Karawang akan mempunyai kendaraan operasional. Kendaraan itu berupa sepeda motor terbaru. Kendaraan tersebut bisa digunakan perangkat desa dan kepala desa dalam menjalankan tugas pelayanan masyarakat di wilayahnya masing-masing. Kepada faktajabar, Saefuloh, Kepala DPMD Karawang mengatakan itu, Selasa 11 Maret 2025. “Kendaraan operasional desa akan kita apelkan nanti Minggu kedua atau ketiga di bulan April,” ...

Read More »