Karawang – BPBD Kabupaten Karawang menyampaikan informasi telah terjadi gemba di Karawang. Peristiwa tersebut terjadi Gempa 4.1 Magnitudo pada hari Selasa 8 Oktober 2024 sekitar pukul 17.38:44 WIB. Kepada wartawan Jabarnet, Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Karawang Mahpudin menyampaikan itu. “Berdasarkan informasi dari Badan Meteoroligi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Jabar, gempa terjadi dilokasi Lok:6.19 LS – 107.21 ...
Read More »Tag Archives: BPBD
Karawang Darurat Kekeringan, Kini Semakin Meluas
Karawang – Sebanyak tiga desa tambahan yang terdampak kekeringan. Hingga Oktober saat ini kekeringan masih menimpa di sejumlah desa yang terdapat di Kabupaten Karawang. Saat ini terdapat tiga desa tambahan yang terkena kekeringan. Data awal menunjukkan ada sebanyak 12 desa yang tertimpa, jumlah ini meningkat menjadi 15 desa di empat kecamatan. Ferry Muharram, Kepala Bidang Kedaruratan dan logistik menyampaikan Kecamatan ...
Read More »Komisi III Minta BPBD Pro Aktif Cek Wilayah Krisis Air Bersih Dampak El Nino
Anggota Komisi III DPRD Kabupaten Karawang, Kaemin Komarudin Karawang -Dampak El Nino sejumlah wilayah di Kabupaten Karawang terdampak kekeringan hingga kekurangan air bersih. Untuk itu Komisi III DPRD Kabupaten Karawang meminta BPBD setempat untuk pro aktif melakukan pengecekan ke seluruh kecamatan yang ada di Kota Pangkal Perjuangan agar diketahui wilayah mana saja yang mengalami kekeringan dan membutuhkan bantuan air bersih. ...
Read More »Damkar Karawang Sigap Evakuasi Pohon Tumbang
Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Karawang mengevakuasi pohon tumbang Karawang – Bidang Pemadam Kebakaran (Damkar) dan Penyelamatan pada Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Karawang mengevakuasi pohon tumbang di Dusun Tengah 1, Desa Telukbango, Kecamatan Batujaya yang menghambat akses jalan raya di wilayah tersebut. Evakuasi tersebut dilakukan setelah mendapatkan laporan dari masyarakat dengan adanya pohon yang tumbang di wilayah tersebut ...
Read More »Antisipasi Pohon Tumbang, Damkar Karawang Lakukan Giat Pemotongan Pohon
Karawang – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Karawang melalui Bidang Pemadam Kebakaran (Damkar) dan Penyelamatan lakukan giat pemotongan pohon untuk mengantisipasi terjadinya pohon tumbang. Kepala Bidang Damkar dan Penyelamatan pada BPBD Kabupaten Karawang, Rohmat menuturkan, per hari ini, Senin (19/12/2022) pihaknya melakukan pemotongan pohon untuk mengantisipasi terjadinya pohon tumbang di Kampung Budaya, Wadas, Telukjambe Timur. “Kami membantu karena semalam ...
Read More »