Karawang – Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Kabupaten Karawang menjadi sorotan publik. Pasalnya, ada temuan hasil laporan pemeriksaan keuangan Pemkab Karawang Tahun 2022. Temuan itu oleh BPK. Menemukan aliran keuangan tidak wajar di lingkungan Bidang Pemuda dan Olahraga Disdikpora Karawang. Berikut ini, lima organisasi mitra (Ormit) yang anggarannya kegiatannya diduga dipotong oleh Kepala Bidang PO, PPTK dan Bendahara Pengeluaran ...
Read More »Tag Archives: Badan Pemeriksa Keuangan
Pemkab Karawang Pertahankan Prestasi WTP ke Delapan Kalinya
Pemkab Karawang meraih prestasi atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Laporan Hasil Pemeriksaan Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia Karawang – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Karawang kembali meraih prestasi atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Republik Indonesia, pada pemeriksaan anggaran tahun 2022 dengan predikat opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP). Predikat opini WTP dari BPK RI ...
Read More »