Tag Archives: Badan Eksekutif Mahasiswa

Jawa Barat Jadi Tuan Rumah Temu Nasional BEMNUS, dan Tetap Konsisten dengan Narasi “BEMNUS Persatuan

Faktajabar.co.id – Jawa Barat resmi ditunjuk sebagai tuan rumah Temu Nasional Badan Eksekutif Mahasiswa Nusantara (TemuNas BEMNUS) di acara PraTEMUNAS di Aula BBVL Bekasi. Acara ini menjadi momentum penting bagi mahasiswa dari seluruh Indonesia untuk berkumpul, berdiskusi, dan merumuskan langkah-langkah strategis dalam menjaga persatuan dan peran mahasiswa dalam pembangunan bangsa. Jawa Barat sejak awal telah menunjukkan komitmennya terhadap persatuan BEMNUS. ...

Read More »

Seminar Nasional Fakultas Ilmu Kesehatan Unsika Upaya Cegah Kekerasan Seksual

Karawang – Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Ilmu Kesehatan (FIKES) Universitas Singaperbangsa Karawang sukses menggelar Seminar Pemberdayaan Perempuan 2024 dengan tema “Prevent Sexual Violence and Understand that All Women Have Their Own Beauty.” Acara yang berlangsung di Aula Syekh Quro UNSIKA dihadiri lebih dari 200 peserta secara offline dan online yang terdiri dari mahasiswa, dosen dan masyarakat umum. Seminar ini ...

Read More »

Problem Solving Pengasuhan Anak di Era Digital Tema Talkshow BEM Psikologi UBP Karawang

Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Buana Perjuangan Karawang – Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Buana Perjuangan (UBP) Karawang melalui departemen pengabdian masyarakat mengadakan kegiatan Talkshow Parenting dengan tema “Problem Solving Pengasuhan Anak di Era Digital”. Sabtu, 10 Juni 2023. Kegiatan tersebut dihadiri oleh Ibu-Ibu masyarakat Jatimulya kelurahan Mekarjati Kecamatan Karawang Barat. Kegiatan talkshow parenting dilakukan dengan tujuan untuk  menyampaikan ...

Read More »

Gemafarsi UBP Mengabdi ke Masyarakat Pesisir Karawang

Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Farmasi Karawang – Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Farmasi bersama dengan dosen dan mahasiswa Fakultas Farmasi mengadakan kegiatan pengabdian pada masyarakat yang bertempat di MI Al Istianah di Dusun Krajan Desa Kedungjeruk Kecamatan Cibuaya kabupaten Karawang. Kegiatan ini bertemakan GEMAFARSI 2023 “Pendidikan Pola hidup Sehat pada Anak”, kegiatan tersebut mencakup penyuluhan, edukasi dan penanaman TOGA (Tanaman ...

Read More »

LDKM BEM Budi Pertiwi Bentuk Jiwa Pemimpin

Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) STIE Budi Pertiwi Karawang – Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) STIE Budi Pertiwi menggelar latihan kepemimpinan mahasiswa selama dua hari di Villa Loji, Pangkalan, Karawang. Kegiatan LDKM tersebut di ikuti seluruh mahasiswa STIE Budi Pertiwi LDKM tersebut merupakan bentuk kegiatan program pengembangan dengan tujuan memberikan pembekalan kepada para mahasiswa STIE Budi Pertiwi. Presma STIE Budi Pertiwi, Muhammad ...

Read More »