Deklarasi Dukungan Capres 2024 Karawang – Sosok nama Walikota Solo, Gibran Rakabuming Raka dinilai sebagai Calon Wakil Presiden (Cawapres) yang cocok untuk mendampingi Ketua Umum Partai Gerindra, Prabowo Subianto dalam kontestasi pesta demokrasi Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 mendatang. Hal itu disampaikan Sekretaris DPD Partai Gerindra Jawa Barat, Abdul Harris Habiboe kepada wartawan usai menggelar Rapat Pimpinan Daerah (Rapimda) DPD Partai ...
Read More »Kanal Pemilu
Rapimda Gerindra Jabar Usulkan Gibran sebagai Cawapres Dampingi Prabowo di Pilpres 2024
Rapat Pimpinan Daerah Partai Gerindra Jawa Barat Karawang – Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Gerindra Jawa Barat, selenggarakan Rapat Pimpinan Daerah (Rapimda) pada Sabtu, 21 Oktober 2023 di Hotel Mercure Karawang. Acara yang dihadiri oleh para pemimpin Dewan Pimpinan Cabang (DPC) se-Jawa Barat dan Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Fraksi Gerindra se-Jawa Barat ini diselenggarakan untuk nantinya dibawa di ...
Read More »Jibas Mantapkan Pemenangan Pileg 2024
Calon Legislatif (Caleg) DPRD Jawa Barat Partai Demokrat, H. Abas Hadi Mulya Karawang – Calon Legislatif (Caleg) DPRD Jawa Barat Partai Demokrat, H. Abas Hadi Mulya melakukan konsolidasi pemenangan bersama para Caleg DPRD Kabupaten Purwakarta. H. Abas mengungkapkan pertemuan dengan para caleg DPRD Kabupaten Purwakarta dalam rangka menyamakan visi misi dalam menghadapi kontestasi di 2024 mendatang. “Alhamdulillah, tadi saya bersama ...
Read More »Bawaslu Belum Berikan Tindakan pada Pelanggaran APK Bacaleg
Karawang – Pemberian tindakan tegas untuk pelanggaran alat peraga kampanye dari bakal calon legislatif belum dilakukan oleh Bawaslu Karawang. Badan Pengawas Pemilih Umum Kabupaten Karawang mengadakan sosialisasi bagi Pengawas Partisipatif. Pemateri Sosialisasi Pengawasan Partisipatif Bagi Pemilih Pemula, Khoerun Nasichin menyampaikan, pengawas partisipatif memiliki peran sangat penting dibandingkan KPU dan Bawaslu. Masyarakat mempunyai peran untuk melakukan pengawasan terkait pelaksanaan pemilu yang ...
Read More »1.090 Calon Pemilih Pemula Belum Melakukan Perekaman Data
Ilustrasi Karawang – Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil saat ini semakin mempercepat pelayanan perekaman data Elektronik Kartu Tanda Penduduk bagi pemilih pemula. Hal ini disebabkan oleh adanya pemilihan umum (Pemilu) yang akan berlangsung pada tahun 2024 mendatang. Kepala bidang Pelayanan Pendaftaran Penduduk Disdukcapil menyampaikan saat ini proses perekaman data bagi pemilih pemula telah ada sebanyak 1.810.580 dari jumlah calon pemilih ...
Read More »Teh Dian Ikut Meriahkan Nadran Laut Sungaibuntu Bersama Nelayan
Teh Dian naik perahu bersama nelayan meramaikan Nadran di Sungaibuntu Karawang – Ratusan kapal nelayan Minggu pagi serempak menjauhi daratan menuju lepas pantai. Dengan ornamen dan hiasan semarak, kapal-kapal mereka membawa hasil bumi berupa buah-buahan hingga kepala kerbau untuk dilarung dalam kegiatan Nadran Laut yang dilakukan nelayan di Desa Sungaibuntu Kecamatan Pedes. Maman, Ketua Panitia Nadran Laut Sungaibuntu menyebut bahwa ...
Read More »KAHMI Karawang Minta KPU dan Bawaslu Karawang Evaluasi Titik Ordinat Lokasi TPS
Irva H. Sautaqi, ST., MM Koordinator Presidium Majlis Daerah KAHMI Karawang Karawang – Masyarakat di Karawang banyak melaporkan titik ordinat lokasi TPS pada pelaksanaan Pemilu Tahun 2024 berjauhan di tempat tinggal atau domisili nya. Laporan itu berasal dari warga Kecamatan Telukjambe Timur. Terkait itu, Irva H. Sautaqi, ST., MM, selaku Koordinator Presidium Majlis Daerah KAHMI Karawang memberikan respon positif terhadap ...
Read More »Program Makmur Pupuk Kujang Jangkau Ribuan Petani dari Berbagai Kalangan di 7 Provinsi
KARAWANG – Pupuk Kujang terus berinovasi dalam Program Makmur, program yang diinisiasi Menteri BUMN, Erick Thohir dengan misi memakmurkan petani. Tahun 2023 ini, hingga bulan Agustus, Tim Makmur Pupuk Kujang tercatat telah mendampingi 4.318 orang petani dengan luas lahan mencapai 18.834,93 hektare.
Read More »Bawaslu Tegaskan Perangkat Desa Netral di Pemilu 2024
Karawang – Badan Pengawas Pemilihan Umum(Bawaslu) Kabupaten Karawang, mengingatkan para Kepala Desa (Kades), perangkat desa dan anggota Badan Per-musyawaratan Desa (BPD) bersikap netral dan tidak terlibat dalam pelaksanaan kampanye saat Pemilu 2024. Demikian disampaikan Ketua Bawaslu Kabupaten Karawang, Engkus Kusnadi kepada wartawan, Rabu (13/9/2023). “Kami mengingatkan tentang netralitas kepala desa dan perangkat desa serta BPD pada pemilu, karena ada unsur ...
Read More »Baligho Dicabut, Kader Demokrat Ngamuk!
Karawang – Kader Demokrat Karawang H. Abas Hadimulyana marah besar baligho Caleg dirinya dicabut petugas Satpol PP Karawang di rumah pribadinya. Hal itu menjadi pertanyaan bagi dirinya apa tujuan dari pencabutan baligho oleh Satpol PP tersebut. “Saya sangat tersinggung dengan kelakuan anak buah sodara (petugas Satpol PP-red) sampai baliho di tembok rumah saya pun dia sobekin dan di tariknya, dalihnya ...
Read More »