KARAWANG-Kepala Bidang Dikmas Disdikpora Kabupaten Karawang, Hj. Nenah Sukmanah mengapresiasi kegiatan seleksi Apresiasi GTK PAUD dan Dikmas Kabupaten Karawang yang diikuti 5 wilayah seKabupaten Karawang yang menjadi program tahunan FK-PKBM Kabupaten Karawang. “Seleksi Apresiasi ini adalah yang pertama kali digelar di tahun 2019, yang nantinya pemenang perlombaan ini akan menjadi wakil Kabupaten Karawang di tingkat Provinsi,” jelasnya pada Fakta Jabar, ...
Read More »headline
FK-PKBM Kabupaten Karawang Gelar Seleksi Apresiasi GTK PAUD dan Dikmas Tahun 2019
KARAWANG– Mengangkat tema “Mewujudkan GTK yang Berkualitas dan Bermartabat”, FK-PKBM Kabupaten Karawang menggelar Seleksi Apresiasi GTK PAUD dan Dikmas Kabupaten Karawang yang diikuti 5 wilayah seKabupaten Karawang di kantor SPNF SKB Kabupaten Karawang, Senin (25/2). Katua FK-PKBM Kabupaten karawang, Heru Saleh mengatakan, kegiatan seleksi Apresiasi GTK PAUD dan Dikmas Kabupaten Karawang merupakan rangkaian program kerja tahunan FK-PKBM Kabupaten Karawang dengan ...
Read More »Kasus Hoax Persekusi Nelayan Cilamaya Kulon, Polisi Periksa 2 Saksi
KARAWANG – Kasus penyebaran berita hoax soal nelayan asal Cilamaya kulon bernama Najib yang menjadi korban persekusi memasuki babak baru, setelah sebelumnya koordinator gusdurian, Ahmad Rohiman melaporkan pernyataan Cawapres nomor urut 2 saat debat pertama ke Polres Karawang. Senin 25 Februari 2019, Polres Karawang memanggil dua orang saksi atas laporan Ahmad Rohiman yaitu Edy Sulistiyono dan Cucun (21) warga Kecamatan ...
Read More »Kampanye Hitam Terhadap Pasangan Capres 01 di Karawang, Tiga Wanita Diamankan Polisi
KARAWANG-Lakukan kampanye hitam terhadap salah satu pasangan capres nomor urut 01, tiga wanita asal Karawang diamankan polisi. “Tiga emak-emak diamankan sebagai langkah awal tindakan preventif kepolisian. Mereka diamankan Polres Karawang bersama sama dengan Polda Jabar di wilayah Cikampek,” kata Kapolres Karawang, AKBP Nuredy, Senin (25/2) di Mapolres Karawang. Lanjut Kapolres, saat ini, ketiga wanita yang diamankan tersebut langsung dibawa ke ...
Read More »Begini Janji Deputi Staf Kepresidenan untuk Masyarakat Karawang
KARAWANG -Deputi IV Kepala Staf Kepresidenan Eko Sulistyo mengatakan, Capres dan Cawapres 01 Jokowi-Maruf Amin berjanji jika terpilih kembali pada Pilpres 2019 akan terus memperhatikan nasib nelayan, petani dan lapangan pekerjaan. Hal ini disampaikan Eko saat menghadiri deklarasi alumni mahasiswa Islam se-Pantura Raya yang digelar di Akhshaya Hotel, Kerawang, Jawa Barat, Minggu (24/2/2019). “Ya kalau terhadap nelayan pemerintah sudah melakukan ...
Read More »FAMMI Deklarasikan Relawan Jokowi-Ma’ruf se-Pantura Jabar
KARAWANG -Relawan Forum Alumni Muda Mahasiswa Islam untuk Jokowi-Ma’ruf Amin (FAMMI) se-Pantura Raya mendeklarasikan dukungan untuk pasangan Joko Widodo-Ma’ruf Amin pada Pilpres 2019. Mereka berharap Jokowi dapat membawa Indonesia semakin maju. Deklarasi relawan yang terdiri dari alumni mahasiswa Islam se-Pantura Raya digelar di Akhshaya Hotel, Kerawang, Jawa Barat, Minggu (24/2/2019). Hadir dalam deklarasi tersebut Deputi IV KSP, Eko Sulistyo dan ...
Read More »Peran Guru Paud Dapat Meningkatkan SDM Masa Depan
KARAWANG– Bupati Kabupaten Karawang, dr. Cellica Nurrachadiana membuka musyawarah daerah (Musda) Himpunan Pendidik dan Tenaga Kependidikan Anak Usia Dini (Himpaudi) Kabupaten Karawang ke III di Hotel Marcure, Galuh Mas Karawang, Sabtu 23 Februari 2019. Bupati mengatakan, peran Himpaudi sangat penting bagi dunia pendidikan di Kabupaten Karawang. Peran guru pendidikan usia dini dapat meningkatkan kualitas SDM di masa depan, sebelum anak ...
Read More »Komisi I DPRD Karawang Kunker ke Kabupaten Tegal Bahas Adminuk
KARAWANG – Komisi I Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Karawang melangsungkan kunjungan kerja ke Kabupaten Tegal, Jawa Tengah pada Kamis, 21 Februari 2019. Wakil Ketua I DPRD Karawang, Indriyani, mengatakan dalam kunjungan tersebut untuk membahas persoalan adminisrasi kependudukan. “Kita diskusi tentang pelayanan adminduk ketika study cooperatif ke kota lain. Semoga innovasi di kota yang dikunjungi bisa kita aplikasikan di ...
Read More »400 Peserta Ikuti Kejuaraan Judo Festival
KARAWANG – Festival Judo Internasional yang diselenggarakan di Resinda Park Mall tingkat usia Taman Kanak-kanak (TK), Sekolah Dasar (SD) dan Sekolah Menengah Pertama (SMP) dibuka oleh Bupati Karawang, dr. Hj. Cellica Nurrachadiana, Sabtu (23/2/2019) siang. Festival Judo yang diselenggarakan Indonesia Judo Community (IJC) tersebut diikuti lebih dari 400 peserta yang berasal dari berbagai daerah se-Indonesia. Festival bela diri Judo ini ...
Read More »Aplikasi Tanggap Karawang Solusi Pengaduan Masyarakat Berbagis Teknologi
KARAWANG– Pemerintah Kabupaten Karawang, melalui Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) melaunching aplikasi portal pengaduan masyarakat berbasis teknologi yakni Aplikasi Tanggap Karawang (Tangkar), di Halaman Plaza Kantor Pemkab Karawang, Jumat (22/2/2019). Launching aplikasi yang bisa diunduh di PlayStore ini dilakukan setelah sebelumnya pihak Dinas Kominfo melaksanakan pelatihan bagi para admin baik dari perangkat daerah, kecamatan, instansi vertikal maupun BUMN/BUMD. Acara launching ...
Read More »