Karawang – Anggota Provinsi Jawa Barat, Hj Sri Rahayu Agustina, SH melakukan reses I Tahun sidang 2020-2021. Reses itu dipusat di Sekretariat SOKSI Karawang, Jalan Tampo Mas Perum Karang Indah, Karangpawitan, Kecamatan Karawang. Pada Jumat, (6/11/2020) Dengan protokol kesehatan, Mak Sri Rahayu sapaan akrabnya, menyampaikan sejumlah program di Provinsi Jawa Barat. Tak terkecuali bidang pendidikan dan kesehatan. Mak Sri juga ...
Read More »headline
Celotehan Kuasa Hukum Tatang Asmar Mantan Dirum PDAM Karawang
Karawang – Kuasa Hukum mantan direktur umum PDAM Karawang, Alex Safri Winando., SH., MH merasa keberatan atas dakwaan Jaksa Penuntut Umum yang ditimpahkan kepada kliennya pada sidang pertama tanggal 2 November-2020. “Kami kuasa hukum dari Tatang Asmar mantan direktur umum di di Perusahaan Air Minum daerah Karawang, telah maju dalam sidang pertama yaitu dakwaan jaksa penuntut umum dakwaan itu sudah ...
Read More »Anggaran Pilkades 2021 Sebesar Rp19 Milyar
Ilustrasi Karawang – Sebanyak 177 desa di Karawang akan menggelar pemilhan kepala desa (Pilkades)secara serentak pada 21 Maret 2021. Pemkab Karawang menggelontorkan anggaran sebesar Rp.19 miliar selama pelaksanaan Pilkades serentak. Selama tahapan hingga pelaksanaan, panitia Pilkades wajib menerapkan protokol kesehatan mencegah penyebaran Covid-19. “Pelaksanaan Pilkades sudah ditentukan pada 21 Maret tahun 2021 nanti.Tapi tahapannya akan dimulai pertengahan November tahun ini ...
Read More »Tiga Kabupaten Komitmen Benahi DAS Cilamaya
Gunernur Jawa Barat, Ridwan Kamil Karawang – Pemerintah Provinsi Jawa Barat dan tiga Kabupaten, yakni Kabupaten Karawang, Kabupaten Purwakarta dan Kabupaten Subang berkomitmen untuk membenahi daerah aliran sungai (Das) Cilamaya. Komitmen itu setelah peninjauan yang dilakukan oleh Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil, bersama Pangdam III Siliwangi Mayjen TNI Nugroho Budi Wiryanto dan Danrem 0603 SGJ Kolonel Inf. Elkines Villando dan Forkopimda ...
Read More »Wajib Baca ! Jemaah Bisa Berangkat Umroh Tahun Ini
H Wirmo Karawang – Kasubag Tata Usaha Kementrian Agama Wilayah Kabupaten Karawang, H Wirmo mengatakan, mulai minggu depan sebanyak 6.600 jemaah umrah asal Karawang dapat giliran berangkat ke tanah suci. Hal ini menyusul dibukanya kembali kuota umrah untuk Indonesia sejak 1 November 2020 silam. “Belum ada informasi resmi mengenai jumlah kuota jemaah umrah asal Karawang yang diberangkatkan per harinya. Mengingat, ...
Read More »Pansus Raperda PDAM Tirta Tarum Karawang Sedang Dibahas
Karawang – Rancangan peraturan daerah PDAM Tirta Tarum sedang dibahas Komisi II DPRD Kabupaten Karawang. Pasalnya pembahasan rapat itu memgenai tugas dan fungsi manajemen. Mulai dari tingakat atas, tengah sampai paling bawah di perusahaan umum daerah (Perumda). Ketua Panitia Khusus (Pansus), PDAM Tirta Tarum, H. Dedi Rustandi, mengatakan, hasil Paripurna yang ditetapkan rapat Perda ini adalah perubahan dari Perda nomor ...
Read More »Tak Ada Iuran Selama Belajar Online & Kelompok
Karawang – Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Kabupaten Karawang, H. Asep Junaedi menyebutkan, belajar melalui online atau kelompok tidak ada iuran apa pun yang dibebankan kepada siswa. Pasalnya biaya sekolah SD dan SMP sudah dibiayai dana BOS. “Tidak ada iuran apa pun. Kalau sumbangan itu dikembalikan lagi ke pihak sekolah,” kata Kadisdik, Asep Junaedi, Rabu (4/11/2020/. Kadisdik juga menjelaskan, ...
Read More »BPN Serahkan 100 Sertifikat Aset Pemkab Karawang
Karawang – Sekretaris Daerah Kabupaten Karawang, Drs. H. Acep Jamhuri menerima penyerahan sertifikat tanah milik Pemerintah Daerah Kabupaten Karawang yang telah tersertifikat dari Badan Pertanahan Nasional (BPN) Karawang. Sebanyak 100 surat sertifikat tanah diberikan secara simbolis oleh Kepala Kantor BPN Karawang, Ir. Fitriyani Hasibuan. Dari sekitar 500an surat tanah yang sedang diproses untuk disertifikasi. Dalam kesempatan tersebut, Sekda Kab. Karawang ...
Read More »Gratis ! 2000 Rumah Ibadah di Sertifikasi
Sekda Karawang bersama Kepala BPN Karawang Karawang – Badan Pertanahan Nasional (BPN) Karawang bekerjasama dengan Kantor kemeterian Agama (Kemenag) akan melakukan sertifikasi terhadap 1.500 hingga 2000 rumah ibadah secara gratis di Kabupaten Karawang.Selain rumah ibadah sertifikasi gratis juga diberikan terhadap lahan wakaf masyarakat. “Program ini merupakan kerjasama kami dengan Kemenag dan akan segera dilakukan MOU (memorandum Of Undestanding) agar segera ...
Read More »Aliansi Pergerakan Islam di Karawang Serukan Boikot Produk Perancis
Aksi unjukrasa di halaman Kantor Bupati Karawang Karawang – Aliansi Pergerakan Islam di Kabupaten Karawang melakukan aksi unjukrasa di halaman Kantor Bupati Karawang, Rabu (4/11/2020). Mereka yang membawa panji-panji demontrasi itu mengecam atas pernyataan Presiden Prancis Emmanuel Macron atas peristiwa tersebut di Perancis. Aksi itu juga menyerukan agar umat islam di Indonesia memboikot produk Perancis. Mereka juga menuntut agar Presiden ...
Read More »