Karawang – Siswa kelas XII dari SMAN 3 Karawang berhasil lulus ke PTN dan Politeknik Negeri sebanyak 80 orang. Siswa kelas XII di SMA Negeri 3 Karawang telah usai mengikuti seluruh tahapan kelulusan. Asep Sahrul Fatoni, Wakil Kepala Sekolah Bidang Kurikulum memaparkan pengumuman kelulusan akan dilakukan pada Jumat (5/5). Di tahun 2023 telah terdapat peningkatan jumlah siswa yang lulus seleksi ...
Read More »headline
DPRD : Penyempurnaan Raperda Desa Penyesuaian dengan Konsideran Baru
Rapat pembahasan pertama bersama DPMD, Inspektorat, Bagian Hukum, DPKAD serta APDESI Karawang Karawang – Kabupaten Karawang sejatinya sudah memiliki Perda Nomor 4 Tahun 2019 tentang Desa. Namun adanya sejumlah konsideran baru yang berkaitan dengan desa seperti Undang-Undang Cipta Kerja, mengharuskan Pemerintah Kabupaten melakukan penyesuaian. Untuk itu, pasca dibentuknya Pansus Raperda Desa pada Sidang Paripurna 31 Maret lalu, hari ini Selasa ...
Read More »DPRD Minta Pemda Pastikan Jalur Mudik Aman
Karawang – Komisi III DPRD Kabupaten Karawang meminta Pemerintah Kabupaten (Pemkab) setempat melalui instansi terkait agar memastikan jalur mudik aman dilintasi sebelum H-7 Lebaran. Hal itu agar dapat memberikan kenyamanan serta memberikan rasa aman bagi para pemudik nantinya. Ketua Komisi III DPRD Kabupaten Karawang, H. Endang Sodikin mengatakan, jalur mudik baik jalur utama atau pun alternatif yang ada di Kabupaten ...
Read More »FPBDS Kunjungi PT TJ Forge Indonesia
FPBDS mengunjungi PT. TJ Forge Indonesia Karawang – FPBDS mengunjungi PT. TJ Forge Indonesia untuk mencegah dan mengatasi kasus yang telah terjadi. Forum Pengusaha Bersama Desa Sirnabaya (FPBDS) mengajukan keberatan atas kekisruhan yang diduga di lakukan oleh oknum Management PT. TJ FORGE INDONESIA. Fredrick Kumontoy, Ketua FPBDS menyampaikan adanya surat rekomendasi penunjukan kerjasama yang diajukan oleh pihak perusahaan terkesan janggal ...
Read More »Sub-Pin Polio Serentak se-Jabar, Bupati Cellica Berikan Tetes Polio ke Balita
Bupati Karawang, dr. Hj. Cellica Nurrachadiana turut memberikan tetes polio kepada balita Karawang – Bupati Karawang, dr. Hj. Cellica Nurrachadiana turut memberikan tetes polio kepada balita di acara Sub Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio di Posyandu Nusa Indah 6, Jatirasa Tengah, Kelurahan Karang Pawitan Kecamatan Karawang Barat. Acara yang digelar serentak di 27 kabupaten/kota di Jawa Barat ini akan dilaksanakan ...
Read More »39 Tahun MI Al Falah Luput Perhatian dari Pemerintah, Kini Legislator Jabar Sri Rahayu Beri Bantuan
Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat dari Fraksi Golongan Karya (F-Golkar), Hj. Sri Rahayu Agustina,SH Karawang – Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat dari Fraksi Golongan Karya (F-Golkar), Hj. Sri Rahayu Agustina,SH gencarkan sosialisasi Peraturan Daerah (Perda) Fasilitasi Pengembangan Pondok Pesantren. Sosialisasi perda tersebut dilakukan langsung di MI Al Falah Desa jatimulya Kecamatan pedes Karawang, Senin ( 03/04/2023 ) Mak Sri sapaan ...
Read More »THR akan Diberikan Paling Lama Satu Minggu Sebelum Idul Fitri
Karawang – THR akan diberikan paling lama 1 Minggu sebelum Idul Fitri. Menjelang Hari Raya Idul Fitri, perusahaan akan memberikan Tunjangan Hari Raya (THR) bagi karyawan. Rosmalia Dewi, Kepala Dinas Ketanagakerjaan dan Transmigrasi Kabupaten Karawang menyampaikan pemberian THR akan dilakukan maksimal 1 Minggu sebelum Hari Raya Idul Fitri. Ia melanjutkan perusahaan wajib melakukan pemberian THR. “Pendapatan non upah wajib dibayarkan ...
Read More »Harmonisasi Sosial di Desa Tanjung dengan Tradisi ‘Ngobrog’ Bentuk Pembinaan Karakter Remaja
Dr. Solehudin, MM Oleh : Dr. Solehudin, MMFounder Yayasan Graha Tani Ruminansia Subang Ngobrog adalah tradisi yang memiliki sejarah panjang di beberapa daerah di Indonesia, terutama di daerah Jawa. Tradisi ini umumnya dilakukan pada bulan Ramadan, ketika umat muslim bangun lebih awal untuk mempersiapkan sahur sebelum waktu puasa dimulai. Asal mula tradisi ngobrog tidak dapat dipastikan dengan pasti, namun konon ...
Read More »Pembukaan Flagship Showroom INOAC di Karawang
Pembukaan Flagship Showroom INOAC di Karawang Karawang – PT. INOAC Polytechno Indonesia sebagai produsen busa polyurethane berkualitas tinggi dari Jepang mengembangkan bisnis pada dunia furniture. Setelah berhasil menunjukan kualitas pada bidang otomotif, PT. IPI ingin memberikan pengalaman yang berbeda pada masyarakat Indonesia dengan menghadirkan produk furniture berkualitas standar Jepang karya anak bangsa yang mengutamakan kualitas produk serta kenyamanan para pelanggan. ...
Read More »DPC Partai Demokrat Karawang Sampaikan Keberatan PK Moeldoko ke Pengadilan Negeri
Partai Demokrat Karawang Karawang – Ketua DPC Karawang Partai Demokrat telah menyampaikan pesan moral ataupun pesan tulis terhadap keberatan Peninjauan Kembali (PK) yang diajukan oleh Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko tentang masalah pemboikotan partai demokrat Kongres Luar Biasa (KLB) Deli Serdang. Sebab, PK tersebut diajukan sehari setelah Demokrat resmi mengusung Anies Baswedan sebagai calon presiden. “Partai demokrat seluruh indonesia telah menyampaikan ...
Read More »