headline

Prestasi Ekskul Karate

Ekstrakulikuler karate SMA Negeri 1 Karawang Karawang – Ekstrakulikuler karate SMA Negeri 1 Karawang memperoleh juara tingkat kabupaten tahun 2023 dan sedang mempersiapkan untuk kejuaraan tingkat internasional. Ekstrakulikuler karate SMA Negeri 1 Kabupaten Karawang di tahun 2023 saat ini berhasil memperoleh juara kembali. Ekskul ini membawa 8 medali emas dan 4 medali perak. Proses latihan memperlukan waktu selama 3 bulan. ...

Read More »

Dewan Rizka Sosialisaikan Produk Hukum Daerah di Cilamaya Wetan

Karawang – Anggota Komisi II DPRD Karawang, Rizka Restu Amalia mensosialisasikan produk hukum daerah yakni Peraturan Daerah Nomor 13 Tahun 2017 tentang Perlindungan dan Pemberdayaan Petani di Aula Kantor Kecamatan Cilamaya Wetan, Selasa (14/3/2023). Dihadapan para Kepala Desa dan unsur Muspika Kecamatan Cilamaya Wetan, Dewan Fraksi PKB Dapil IV itu paparkan semua perangkat penyusunan Perda yang di rumuskan, di bahas, ...

Read More »

DPRD Karawang Sosialisasi Perda Pengendalian, Pengawasan, dan Pembatasan Peredaran Minuman Beralkohol

Anggota DPRD Karawang Fraksi PDIP H Cita sosialisasika Peraturan Daerah Nomor 10 Tahun 2021 Karawang – Anggota DPRD Karawang Fraksi PDIP H Cita sosialisasika Peraturan Daerah Nomor 10 Tahun 2021 tentang Pengendalian, Pengawasan, dan Pembatasan Peredaran Minuman Beralkohol di Kecamatan Cilamaya Kulon. H Cita menyampaikan perda tersebut sangat penting dan dirasa bisa efektif di masyarakat untuk menyelamatkan generasi penerus bangsa. ...

Read More »

Korban Tenggelam di KW6

Karawang – Korban tenggelam di KW 6 akibat ingin menyalip kendaraan di depan. Pada Rabu (15/3/2023) terdapat masyarakat yang hanyut di kW 6, Kelurahan Karangpawitan, Kecamatan Karawang Barat. Danil Nasution, Kepala Unit Basarnas Kabupaten Karawang memaparkan kejadian tersebut pada pukul 07.00. Kronologi kejadian berawal saat korban mendahului kendaraan di depan. Selanjutnya ia terpeleset jatuh dan terpental dari motor. Ia menambahkan ...

Read More »

Peringatan Hari Konsumen Sedunia, PLN UPT Karawang Perkuat Program Customer Branding

PLN UPT Karawang Perkuat Program Customer Branding Karawang – PLN sebagai BUMN terus berkomitmen memenuhi hak-hak konsumen, sejalan dengan semangat transformasi PLN pada aspirasi Costumer Focused. Di sisi transmisi, dukungan tersebut dilakukan oleh PT PLN (Persero) UPT Karawang melalui program Costumer Branding Konsumen Tegangan Tinggi (KTT). Manager UPT Karawang, Stefanus Yan Kurniawan mengatakan, program Customer Branding Konsumen Tegangan Tinggi menjadi ...

Read More »

DPRD Sosialisasikan Penekanan Angka Stunting

Karawang – Ketua Komisi IV Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Karawang Asep Syaripudin ST, MM., kunjungi Kantor Camat Rawamerta dan diterima Muspika. Tujuan kunjungannya sosialisasi penekanan angka stunting bagi anak. Menurut Asep Syaripudin, pada saat ini, di Kecamatan Rawamerta terdapati 6 orang anak yang terdeteksi stunting. “Tiga di ataranya sudah ditangani Dinas Kesehatan Kabupaten Karawang. Sisanya mudah-mudahan akan segera ditangani,” ...

Read More »

SD Negeri Palumbonsari Karawang Timur Butuh Perhatian Pemerintah

Sekolah Dasar Negeri (SDN) Palumbonsari III Kecamatan Karawang Timur butuh perhatian dari Pemerintah Kabupaten Karawang Karawang – Sekolah Dasar Negeri (SDN) Palumbonsari III Kecamatan Karawang Timur butuh perhatian dari Pemerintah Kabupaten Karawang. Dalam hal ini Bupati Karawang dr. Cellica Nurrachadiana dan Wakil Bupati Karawang H.Aep Syaepuloh sebagai pemimpin di Kota Pangkal Perjuangan. Kondisi bangunan memprihatinkan. Atap rusak, sehingga mengkhawatirkan ambruk ...

Read More »

Sosialisasi Perda No.14 Tahun 2021, Dewan Nana Ingatkan Pentingnya Lengkapi Adminisrasi

Anggota Komisi DPRD Fraksi Gerindra dari daerah pemilihan II, Nana Nurhusna Hidayat Karawang – Anggota Komisi DPRD Fraksi Gerindra dari daerah pemilihan II, Nana Nurhusna Hidayat mengingatkan betapa pentingnya melengkapi administrasi kependudukan. Hal itu ia sampai saat melakukan sosialisasi Perda Nomor 14 Tahun 2021 tentang Administrasi Kependudukan di Kecamatan Jayakarta, Selasa (14/3/2023). Nana mengungkapkan, administrasi kependudukan seperti KTP, KK, Akte ...

Read More »

Atasi Banjir, Bappeda : Mau Rembuk Tim Penataan Ruang Kabupaten

Dindin Rachmadany, Kepala BAPPEDA Karawang Karawang – Akan dilakukan rembuk TPRK setelah Musrenbang untuk membahas permasalahan banjir di perumahan Karawang. Banjir di tahun 2023 tepatnya pada Februari lalu tidak hanya menggenangi rumah masyarakat di pedesaan saja, namun masyarakat yang tinggal di perumahan pun ikut terkena banjir. Dindin Rachmadany, Kepala BAPPEDA Karawang menyampaikan jika saat ini TPRK belum dapat mengambil tindakan ...

Read More »

Rembuk Karawang New Zero Stunting Tahun 2024

Rembuk stunting oleh pemerintah daerah Kabupaten Karawang bersama dengan BKKBN Provinsi Jawa Barat Karawang – Pemerintah Daerah Kabupaten Karawang akan menggunakan pola yang sama seperti tahun 2022 untuk mencapai target Karawang New Zero Stunting di tahun 2024. Pada Selasa (14/3/2024) dilakukan kegiatan rembuk stunting oleh pemerintah daerah Kabupaten Karawang bersama dengan BKKBN Provinsi Jawa Barat. Hal ini bertujuan untuk menghasilkan ...

Read More »