KARAWANG – Siapa sangka, seorang wanita asal Kecamatan Majalaya berumur 20 tahun ini merupakan komplotan begal yang kerap beraksi di parkiran mall di Karawang. Zelin atau biasa disapa Jeje ini ditangkap jajaran Polsek Teluk Jambe Timur bersama dua pelaku lainnya di daerah Sukaharja, Teluk Jambe Timur, Sabtu (20/7). Kepada wartawan di Mapolres Karawang saat ekspose hasil operasi Libas 2018, Zelin ...
Read More »headline
9 Hari Gelar Operasi Libas, 22 Pelaku Kejahatan Jalanan Berhasil Diciduk
KARAWANG – Puluhan pelaku kejahatan Curanmor, Curat dan Pemerasan berhasil diamankan jajaran Polres Karawang selama 9 hari pelaksanaan operasi Libas (10-19). Kapolres Karawang, AKBP Slamet Waloya, mengatakan, operasi Libas Lodaya merupakan operasi khusus menangkap dan mengungkap tindak kejahatan jalanan. “Kami tangkap 22 pelaku kejahatan, 16 Curanmor dan Curas, 5 Curat dan 1 pelaku premanisme,” kata Slamet, Jumat (20/7). Slamet menngatakan, ...
Read More »Bukti Partisipasi di Bidang Kemanusiaan, BNNK Karawang Gelar Donor Darah
KARAWANG-Badan Narkotika Nasional (BNN) Kabupaten Karawang menggelar aksi sosial donor darah dalam rangka memperingati Hari Anti Narkotika Internasional (HANI) Tahun 2018. Kegiatan donor darah tersebut dilaksanakan di Kantor BNNK Karawang, Jum’at (20/7). Kepala BNNK Karawang, AKBP M Julian mengatakan, kegiatan donor darah tersebut bekerja sama dengan Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Karawang dan diikuti oleh ratusan pendonor yang terdiri dari ...
Read More »Ini Rencana Pelaksanaan Penerimaan CPNS 2018
KARAWANG – Kepala BKPSDM Karawang, Asep Aang Rahmatullah, menyebutkan Rencana penetapan awal pelaksanaan penerimaan calon pegawai negeri sipil (CPNS) tahun 2018. “Pertama akhir Juli. 2018 penetapan formasi. Penetapan formasi oleh KemenPAN RI. Kedua Agustus 2018 pendaftaran dan verifikasi pendaftaran SSCN BKN dan seleksi adminisrasi,” katanya. Menurutnya ketiga September – Oktober 2018 pelaksanaan seleksi SKD dan AKB. Oktober 2018 pengumuman kelulusan ...
Read More »Kepala BKPSDM Karawang Hadiri Konferensi ASN
KARAWANG – Badan Kepegawaian dan Sumberaya Manusia (BKPSDM) Karawang mengikuti kegiatan sosialisasi pemetaan konferensi ASN berbasis Cat 2018 bagi pegawai negeri sipil, Jumat 20 Juli 2018 di Aula Kanwil III Bandung. Dalam hal ini yang mengikuti kegiatan itu adalah Kepala BKPSDM, Asep Aang Rahmatullah. Menurutnya menindaklanjuti surat nomor:166/1/KRIII/2018 tanggal 31 Januari 2018. “Perihal pendaftaran nama peserta pemetaan konferensi ASN berbasis ...
Read More »Bacaleg di Karawang Asal Partai Ini Terancam Dicoret KPU
KARAWANG – Komisioner Komisi Pemilihan Umum (KPU) Karawang memberikan kesempatan bagi partai politik yang belum melenglapi berkas Bacaleg tahun 2019. Hasil pemeriksaan KPU partai yang sudah daftar masih ada yang belum lengkap persyaratan, sehingga KPU memberikan waktu hingga 21 Juli 2019. Menurut Miftah Farid, batas waktu pendaftaran itu 17 Juli 2018 lalu. Namun KPU masih memberikan kesempatan bagi partai politik ...
Read More »Awas Ketularan! 753 Warga Dari 30 Kecamatan di Karawang Terkena HIV/AIDS
KARAWANG – Sedikitnya 753 warga Karawang yang tersebar di 30 Kecamatan terkena penyakit HIV/AIDS. Data itu dari Komisi Penanggulangan HIV/AIDS (KPA) Kabupaten Karawang tahun 2017. Sebab itu, KPA melakukan sosialisasi pencegahan terhadap organisasi/Ormas yang ada di Karawang pekan lalu di salah satu rumah makan yang ada di Jalan Interchange Karawang Barat. Data itu menjelaskan, tiap tahun terjadi peningkatan. Misalnya saja ...
Read More »Bacaleg Perempuan PSi Diklaim Capai 45 Persen
KARAWANG -Dewan Pimpinan Daerah Partai Solidaritas Indonesia (DPD PSI) mengklaim bacaleg perempuan mencapai 45 %. Seperti dikatakan Ketua DPD PSI Kabupaten Karawang, Romadhoni, PSI telah mendaftarkan seluruh bacalagnya tingkat Kabupaten Karawang dari seluruh daerah pemilihan di Karawang. “Alhamdulillah kita mendaftar diseluruh dapil dan semuanya terisi. Ini merupakan bagian daripada semangat anak muda bergabung dengan partai politik untuk membangun demokrasi yang ...
Read More »Tak Diberi Nomor Kecil Di Nasdem, Bacaleg Nilai Mekanisme Partai Tak Berjalan
KARAWANG – Pasca pendaftaran Bakal Calon Anggota Legislatif (Bacaleg) Partai Nasional Demokrat (NasDem) ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) pada Selasa (17/7) kemarin. Salah seorang Bacaleg dari asal Partai NasDem, nampak meluapkan rasa kekecewaan di media sosial facebook. Pasalnya, pemilik akun Facebook bernama Nurjaman Herzyana Resan yang diketahui sebelumnya sebagai Bacaleg Daerah Pemilihan (Dapil) 3 tersebut, tiba-tiba menyatakan mundur dari Partai ...
Read More »Selebaran Penerimaan Tenaga Kerja Bekas PT. DSI Ternyata Hoax
KARAWANG-Tentu masih ingat pabrik garment PT DSI, yang berada di Dusun Manggabesar II Desa Walahar,Kecamatan Klari, Karawang.? pabrik garment yang ada di zona industri tersebut,telah lama tutup dan hengkang ke Semarang,saat ini Rumor yang beredar dimasyarakat, pabrik tersebut akan buka kembali dengan nama perusahaan yang berbeda, bahkan sudah mulai menerima tenaga kerja. hal yang mencengangkan,isu perekrutan tenaga kerja tersebut diduga ...
Read More »