Karawang

Banyak Rumah Reot di Karawang, Program Rulahu Jangan Dihentikan Tahun 2021

KARAWANG – Anggota DPRD Kabupaten Karawang, Hj Nurlaela Saripin, mengatakan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) terkait program rumah layak huni (Rulahu) bagi masyarakat miskin di Kabupaten Karawang harus kontinyu, jangan dihentikan di tahun 2021. Sebab, masih banyak rumah reyot yang butuh bantuan perbaikan dari pemerintah. Menurutnya, di pedesaan masih banyak warga meminta agar rumah-rumah mereka diperbaiki dari Program Rulahu, ...

Read More »

PMKS Merebak Di Jalanan, Bupati Cantik Dianggap Tak Mampu Percantik Wajah Karawang

KARAWANG – Tak hanya soal sampah, infrastrutur, pendidikan dan kesehatan, pemandangan carut-marut seperti Anak Jalanan (Anjal), Gelandangan, Pengemis, bahkan Waria dan Wanita Tuna Susila (WTS), selalu mewarnai wajah perkotaan di Kota Industri ini. Ironisnya, pemandangan carut marut itu dipertontonkan di dekat Kantor Pemerintah Daerah Kabupaten Karawang. Diantaranya, di lampu-lampu merah hingga sepanjang Jalan Ahmad Yani, beragam kegiatan pun dilakukan, seperti mengamen, ...

Read More »

Raperda CSR & Ponpes Segera Rampung

KARAWANG – Dua rancangan peraturan daerah (Raperda) tentang Coorporate Social Responsibility (CSR) dan Pondok Pesantren Kabupaten Karawang ditargetkan segera rampung tahun 2020 menjadi Perda. Dimana dua Perda tersebut sudah masuk dalam pembahasan Badan Pembentukan Perda (Bapemperda). Ketua Komisi IV DPRD Karawang, Asep Syaripudin, ST. MM mengatakan, dua Raperda sendiri tengah menunggu untuk merampungkan Naskah Akademik (NA), termasuk penjabaran detil dalam ...

Read More »

Penanganan Sampah di Karawang Harus Skala Prioritas

KARAWANG – Anggota DPRD Karawang, Natala Sumedha menyatakan, persoalan penanganan sampah tidak akan pernah selesai apabila dinas tidak bekerja dengan skala prioritas. Pemkab pun, mestinya memastikan arah kebijakan penanganan sampah. “Sudah kami sampaikan juga bahwa Karawang darurat sampah,” kata Natala Sumedha kepada wartawan, Senin (9/3/2020) “Kami di DPRD paham, dinas mengejar PHD dengan bekerja sama lewat pihak ketiga, sehingga kendaraan ...

Read More »

Awas! Kebebasan Anak Main Gadget

KARAWANG – Masyarakat di Karawang khususnya orangtua harus waspada akan kebebasan anak main gadget. Pasalnya tak sedikit anak menjadi korban kekerasan yang diakibatkan kebebasan main gadget. Hal demikian disampaikan Anggota DRPD Jawa Barat, Hj Sri Rahayu Agustina. “Kami mengimbau agar orang tua tidak terlalu memberikan kebebasan anak untuk bermain gadget. Sebab, banyak situs yang mengganggu pertumbuhan anak,” katanya di Desa ...

Read More »

Mak Sri Blusukan ke Kampung untuk Menyerap Aspirasi

KARAWANG – Pagi itu sekitar pukul 09.00 WIB seorang politisi perempuan yang mengenakan hijab dan berkacamata “turun gunung” dari rumahnya dipusat perkotaan ke wilayah perkampungan. Tiada lain ia adalah Hj Sri Rahayu Agustina Suroto, SH. Seorang wakil rakyat Komisi V dari Provinsi Jawa Barat daerah pemilihan Karawang dan Purwakarta. Kedatangan Sri Rahayu ke perkampungan yang beralamat Dusun Palawad II RT006/RW002 ...

Read More »

Pupuk Kujang Dampingi Petani Dari Hulu ke Hilir di Kujang Festival 2020

Kegiatan ini guna meningkatkan minat terutama para generasi milenial untuk masuk ke dalam sektor pertanian KARAWANG – PT Pupuk Kujang sebagai BUMN salah satu anggota dari PT Pupuk Indonesia (Persero) produsen pupuk tanaman pangan dan hortikultura dengan wilayah distribusi Subsidi di Jawa Barat & Banten, hari ini menggelar acara KUJANG FESTIVAL yang diadakan di Kantor Pusat Pupuk Kujang di Cikampek, ...

Read More »

Wakil Ketua STIE Budi Pertiwi Melantik Pengurus BEM

KARAWANG – Wakil Ketua Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Budi Pertiwi Karawang, Wahyu Heriyanto,SE.,MM melantik pengurus Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) STIE Budi Pertiwi periode 2019 – 2020 di Aula Kampus, Minggu (8/3/2020). Pelantikan itu bertemakan “Optimalisasi Tata Organisasi yang Adminisratif dan Bersinergi” berjalan sukses. Diawali pembacaan Surat Keputusan Ketua STIE Budi Pertiwi Karawang Nomor: 001/Kept/Ka-STIE BP/II/2020 yang dibacakan Wakil Ketua STIE ...

Read More »

Lobang Jalan Rusak di Karawang Makan Korban Lagi

KARAWANG – Miris, lagi-lagi jalan rusak di Karawang makan korban hingga nyaris tewas. Kali ini jalan rusak yang hampir menghilangkan nyawa seseorang itu dialami Nanang (47), warga Dsn Wanasepi Kel Tunggakjati Kec Karawang Barat. “Kebetulan, saya berangkat dari rumah jam lima subuh menuju pasar Rengasdengklok untuk membeli buah buahan. Setelah sampai pasar Rengasdengklok saya membeli semua kebutuhan bahan dagangan karena ...

Read More »

APDESI & PPDI Sepakat Membangun Desa

KARAWANG – Muskab PPDI Karawang yang dilaksanakan 5 Maret 2020 mendapatkan dukungan dari Asosiasi Perangkat Desa Seluruh Indonesia (APDESI)Karawang, Sukarya WK. Pihaknya memberikan sambutan setelah Muskab PPDI dilaksanakan. Didampingi Kepala DPMPD Karawang, Forum Sekdes dan disaksikan angggota PPDI, pimpinan APDESI itu menyatakan harus sinergitas bukan menjadi dualisme. “Kita harus satu pemahaman.Jangan sampai ada dualisme, apalagi tidak harmonis,” kata Sukarya WK, ...

Read More »