GMBI Distrik Karawang menyalurkan bantuan kepada korban bencana banjir Karawang – Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Gerakan Masyarakat Bawah Indonesia (GMBI) Kabupaten Karawang , menggelar Bakti Sosial bagi korban bencana Banjir Kabupaten Karawang. Pada Senin, (22/2/2021). Bakti Sosial tersebut melibatkan GMBI sekabupaten Karawang, untuk membagikan sembako di tujuh titik pengungsian yang ada di Kabupaten Karawang. Ketua Umum LSM GMBI Distrik Karawang ...
Read More »Karawang
Dewan Jabar: Sinergi Selamatkan Pendidikan Saat Pandemi
Anggota DPRD Jabar dari Fraksi Partai Gerindra Ihsanudin M.Si Karawang – Persoalan terhentinya proses belajar mengajar di sekolah karena Pandemi Corona sudah berlangsung lebih dari setahun. Tidak jelas, apakah output pendidikan dari sistem darurat ini berhasil?Anggota DPRD Jabar dari Fraksi Partai Gerindra Ihsanudin M.Si, meminta pemerintah untuk mendengar masukan kalangan masyarakat sipil yang peduli terhadap isu pendidikan.Hal ini, kata Ihsanudin, ...
Read More »BNPB dan Menko PMK Tinjau Banjir Karawang
Karawang – Pelaksana Harian (Plh) Bupati Karawang, Drs. H. Acep Jamhuri M.Si., mendampingi kunjungan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), Letnan Jenderal Doni Monardo dan Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Prof. Dr. Muhadjir Effendy M.A.P. saat meninjau lokasi banjir di Desa Karangligar Kecamatan Telukjambe Barat Karawang, Minggu 21 Februari 2021 sore. Dalam penjelasannya, Plh Bupati mengatakan, ...
Read More »Ratusan Calon Kades akan Mengikuti Tes Tulis, Ini Jadwal dan Lokasi Tempatnya
DPMPD melakukan rapat persiapan ujian tes tulis calon kepala desa Karawang – Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Kabupaten Karawang telah menetapkan untuk ujian tertulis bagi calon kepala desa pada Selasa, 23 Februari 2021. Hal itu terungkap dalam rapat antara jajaran DPMD dengan OPD, TNI, Polri, Camat dan institusi perguruan tinggi di Aula Gedung DPMD, Jumat (19/2/2021).Dalam rapat juga dijelaskan ...
Read More »500 Jiwa Mengungsi di Kantor Disparbud
Karawang – Peduli dan prihatin terhadap korban banjir, Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) Kabupaten Karawang bersama PMI, BPBD Karawang dan instansi terkait lainnya memberi bantuan bagi warga yang terdampak banjir, Minggu (21/2). Bantuan berupa pemenuhan kebutuhan pokok, alas tidur, kebutuhan bayi, dan lainnya. Koordinator lapangan dapur umum PMI Karawang, Bubun Gunawan saat dikonfirmasi mengatakan setelah melalui koordinasi dengan pihak-pihak terkait, ...
Read More »24 Desa di Karawang Terendam
Karawang – Hujan intensitas tinggi sejak kemarin membuat 24 Desa di 12 kecamatan terendam banjir setinggi 30 – 70 cm sejak Jumat (19/2) malam hingga Sabtu (20/2). Banjir karena sejumlah sungai meluap dan merendam puluhan rumah warga di beberapa komplek perumahan. Dilaporkan dari Satgas PB BPBD Karawang Barat, sebelumnya pada Kamis (18/2) terjadi hujan angin di wilayah tunggak jati, Karawang ...
Read More »Tim KP Evakuasi Puluhan Warga Korban Banjir
CEO Karawang Peduli melakukan evakuasi masyarakat Tegaluhur, Telukjambe Timur. Karawang -Sebanyak puluhan warga di tiga lokasi terdampak banjir berhasil dievakuasi Tim Relawan KP (Karawang Peduli). Ketiga lokasi tersebut antara lain, Perumahan Karaba, Bintang Alam dan Tegaluhur. CEO KP, Rafiudin Firdaus mengatakan timnya sendiri bahkan sudah bergerak sejak Sabtu dini hari, dimana air sudah mulai menggenangi berbagai daerah di Kabupaten Karawang. ...
Read More »Berikut Ini Penyebab Pom Bensin di Tanjungpura Kebakaran
Karawang – Sebuah SPBU atau Pom Bensin di Jalan Ranggagede, Kelurahan Tanjungpura, Kecamatan Karawang Barat mengalami kebakaran, Sabtu (20/2/2021). Menurut Rohmat Ilyas Kepala UPTD Damkar Kabupaten Karawang, terjadi peristiwa kebakaran satu POM bensin di Jalan Miring , Gempol Tanjungpura atau lebih dikenal dengan sebutan Jalan Ranggagede. “Ya Lokasinya disana, tidak jauh dimana pada siang tadi banyak pengungsi banjir naik diatas ...
Read More »Pra TMMD, Dandim Karawang Harap Tidak Ada Kampung Yang Terisolir di Karawang
KARAWANG – Pra Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) resmi dibuka oleh Komandan Kodim (Dandim) 0604 Karawang, Letkol Inf Medi Hariyo Wibowo, di Dusun Tanjungsari, Desa Sedari, Kecamatan Cibuaya, Semin (15/02) pagi dengan melakukan peletakan baru pertama dalam pembangunan Posyandu.
Read More »Komisi III DPRD Karawang Kunker ke DPRD Purwakarta & Pemprov Jabar
Karawang – Komisi III DPRD Kabupaten Karawang menggelar dua kunjungan kerja ke DPRD Purwakarta, Kamis (18/2/2021) dan Badan Perencanaan Pembangunan (BAPPEDA) Provinsi Jawa Barat, Jumat (19/2/2021). Dalam kunjungan ke DPRD Purwakarta, Efektifitas Penggunaan System SIPD Setwan/Pemda menjadi pembahasan. Sedangkan di BAPPEDA Provinsi Jawa Barat membahas mengenai proyeksi pembangunan yang ada di Kabupaten Karawang termasuk penyelarasan Pemda Karawang dengan PSN (Proyeksi ...
Read More »