Karawang

Kegiatan Literasi Internasional Bagi Guru dan Orangtua Siswa SMAIT Mentari Ilmu

KARAWANG – Guru dan orangtua SMA IT Mentari Ilmu mengikuti program literasi internasional. Guru SMA Islam Terpadu Mentari Ilmu mengikuti kegiatan literasi Internasional. Desi Apriyanti, Wakil Kepala Sekolah Bidang Kesiswaan menyampaikan program literasi tersebut diselenggarakan oleh Forum Indonesia Menulis bagi guru, siswa, kepala sekolah, orangtua dan praktisi pendidikan. Kegiatan ini berlangsung di 3 negara. “Program Literasi Internasional adalah Program yang ...

Read More »

Bawaslu Sosialisasikan Pengawasan Perspektif Bersama Media

Karawang – Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Karawang melalui Panwaslu Kecamatan Telukjambe Timur mengadakan sosialisasi pengawasan perspektif kelompok sebaya bersama awak media untuk Pemilu 2024. Acara ini digelar di RM. Pawon Sae, Kecamatan Telukjambe Timur, Jumat 5 Juli 2024. Tujuan utama dari kegiatan ini adalah untuk meningkatkan pemahaman dan partisipasi masyarakat dalam mengawasi jalannya Pemilu 2024. Humas Bawaslu Karawang, Edralin ...

Read More »

Ketua KNPI Karawang Nyatakan Sikap Tegas ! Poin 5 Wajib Baca

Karawang – Dewan Pengurus Daerah (DPD) Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Kabupaten Karawang telah mengevaluasi dan menginstruksikan 30 Pengurus Kecamatan (PK) KNPI di Kabupaten Karawang untuk menyelenggarakan Musyawarah Kecamatan (Muscam) pada bulan Mei sampai Juni 2024. Adapun yang telah melaksanakan sampai dengan akhir Juni 2024 sebanyak 27 PK KNPI. Namun, terdapat 3 PK yang belum melaksanakan Muscam diminta kembali untuk ...

Read More »

RSUD Karawang Berikan Pengobatan Gratis untuk Masyarakat di PATEN

Karawang – Pengobatan gratis untuk masyarakat selalu dilakukan oleh Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kabupaten Karawang. Layanan kesehatan gratis itu dibuka setiap ada kegiatan Pelayanan Administrasi Terpadu Kecamatan (PATEN) di kecamatan. Demikian diungkapkan H.Abdullah Luthfi kepada wartawan, Jumat (5/7/2024). Ia mengatakan, RSUD Karawang membuka stan layanan pemeriksaan kesehatan berupa tensi darah, cek gula darah, konsultasi kesehatan, promosi kesehatan dan penyuluhan ...

Read More »

Demokrat, Golkar & PAN Jagokan Acep Jamhuri di Pilkada Karawang

Karawang – Ketua DPD PAN Kabupaten Karawang memberikan tanggapan mengenai surat rekomendasi dari DPP PAN yang mencantumkan nama Acep Jamhuri sebagai calon kepala daerah. Menurutnya, meskipun surat tersebut telah diterbitkan, pihaknya belum menerima pemberitahuan resmi dan belum melihat surat tersebut secara langsung. Informasi ini pertama kali mereka dapatkan dari rekan-rekan media. “Kami masih menempuh semua proses internal. Besok, kami juga ...

Read More »

Menelisik Pemilihan Ketua PWI Karawang

Karawang – Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Karawang dijadwalkan menggelar pemilihan ketua baru untuk periode 2024-2027 pada 4 September mendatang. Hal ini dilakukan seiring dengan berakhirnya masa kepengurusan lama yang berlangsung dari 2021 hingga 2024, Kamis (4/7/2024). Merujuk hasil rapat panitia yang digelar pada Rabu (3/7) lalu, Ketua Panitia Pelaksana Konferwil PWI Kabupaten Karawang, Cikwan Suwandi, menjelaskan bahwa tahapan konferensi ...

Read More »

DPP PKS Resmi Mengeluarkan Surat Rekomendasi untuk Haji Aep Syaepuloh

Karawang – DPP Partai Keadilan Sejahtera (PKS) secara resmi mengeluarkan rekomendasi untuk Bupati Karawang H.Aep Syaepuloh sebagai bakal calon bupati di Pilkada Karawang 2024. SK dukungan itu diserahkan langsung Presiden PKS Ahmad Syaikhu kepada Aep Syaepuloh di Jakarta, Kamis (4/7/2024) malam. Sebelumnya, Ketua DPD PKS Kabupaten Karawang Budiwanto mengaku, keputusan untuk memberikan SK itu lantaran beberapa penilaian partai salah satunya ...

Read More »

Layanan Sudah Pulih, Imigasi Karawang Kembali Buka Antrean M-Paspor

KARAWANG-Kantor Imigrasi Kelas I Non TPI Karawang kembali membuka antrean online melalui aplikasi M-Paspor. Sebelumnya layanan pembuatan paspor baru sempat tidak dibuka karena adanya peretasan Pusat Data Nasional (PDN) sejak 20 Juni 2024 lalu. Kepala Seksi Teknologi Informasi dan Komunikasi Keimigrasian, Madriva Rumadyo Gusmaritno mengatakan antrean online sudah kembali dibuka sejak Senin, 1 Juli 2024. Kuota antrean juga tersedia untuk periode Juli, ...

Read More »

Akibat Stroke, Jemaah Haji Kloter 18 Masuk Rumah Sakit

KARAWANG – Husen Jaelani Basori jamaah kloter 18 asal Kecamatan Purwasari, Kabupaten Karawang telah dirawat di rumah sakit Mekah pada tanggal 30 Juni 2024 akibat stroke. Satu orang jamaah haji kloter 18 asal Karawang batal kembali ke Karawang akibat mengalami sakit stroke. Saat ini jamaah tersebut masih mendapatkan perawatan di salah satu rumah sakit di Mekah. Iwan, Kepala Seksi PHU ...

Read More »

Hasil Survey PKS ; Popularitas dan Elektabilitas Cukup Tinggi

KARAWANG – Haji Aep Saepuloh mendapatkan hasil survey popularitas dan elektabilitas cukup tinggi dari PKS, dipastikan akan mendapatkan Surat Keputusan Pengusungan pada Kamis (4/7). Aep Saepuloh akan mendapatkan surat keputusan pengusungan sebagai bakal calon bupati dari DPD Partai PKS. Ketua DPD Partai PKS, Budiwanto menyampaikan pihak PKS telah mengundang Aep Saepuloh untuk hadir ke kantor DPP Partai PKS. Hal itu ...

Read More »