Karawang

Mobil Service Alsinta Siap Keliling

Karawang – Alat mesin pertanian banyak rusak ketika bupati keliling Kota Pangkal Perjuangan. “Sehingga timbul pemikiran bagaimana caranya untuk memperbaiki dan melalui Dinas Pertanian ini semua dapat diwujudkan di tahun 2021 ini,” ungkap,Bupati Kabupaten Karawang, dr. Hj. Cellica Nurrachadiana pada saat melaunching mobil servis keliling Usaha Pelayanan Jasa Alsintan di UPJA Saluyu Desa Jayamukti Kecamatan Banyusari, Selasa (21/12/21) siang. Bupati ...

Read More »

40 Ribu Keluarga Penerima Manfaat Menerima Bantuan Langsung Tunai

Karawang – Bupati Karawang dr. Hj. Cellica Nurrachadiana didampingi Asda 1 dan Kepala BJB Cabang Karawang melaunching penyaluran bantuan langsung tunai (BLT) di Kecamatan Telukjambe Barat, kemarin. Sebanyak 40 ribu keluarga penerima manfaat (KPM) akan mendapat BLT senilai Rp. 200 ribu setiap bulannya. Bupati mengatakan, BLT ini sebagai upaya Pemerintah Kabupaten Karawang dalam penanganan kemiskinan ekstrem yang berada disejumlah wilayah ...

Read More »

SMK Muhammadiyah Cikampek Gelar Bina Desa dan Pertunjukan Wayang Golek

Karawang – SMK Muhammadiyah Cikampek menggelar Bina Desa dan pertunjukan wayang golek. Pasalnya, kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka pelaksanaan konservator budaya kesenian yang disinergikan dengan program Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan dalam rangka bina Desa. Hadir dalam acara tersebut Pimpinan Daerah Muhammadiyah Kabupaten Karawang, Pengurus Muhammadiyah Cabang Cikampek, organisasi pemuda Muhammadiyah , Kepala sekolah beserta para Dewan Guru SMK 1 Muhammadiyah ...

Read More »

Cerita Rumah Reyot diatas Kawasan Industri

Karawang – Rumah milik Bi Asih roboh karena kondisi bangunan rumah sudah rapuh. Memang rumah itu sudah Reyot, karena himpitan ekonomi jadi tak kunjung diperbaiki. Hingga akhirnya ambruk. Rumah Reyot itu, ditempati seorang janda usia nya sudah uzur. Alamat Rumah Reyot di Kampung Cidampa RT 09 RW 04 Desa Kartanegara Kecamatan Ciampel. Puing puing rumah kini terlihat berserakan di tanah. ...

Read More »

Tingkatkan Pelayanan, RSUD Karawang Gelar Pelatihan Service Excellence

Plt Direktur Utama RSUD, dr. Fitra Hergyana SpKK.,MH.Kes sambutan di acara pelatihan service excellence Karawang – Menyadari pentingnya pelayanan publik bagi Pemerintah Kabupaten Karawang khususnya kesehatan, RSUD Kabupaten Karawang lakukan Pelatihan Service Excellence bagi staf mulai dari tingkat bawah hingga top manajamen. Pelatihannya sendiri diadakan di Gedung Aula RSUD Karawang yang dibagi dalam 2 batch dengan Dinas Kesehatan Jawa Barat ...

Read More »

Komunitas Peternak Klanceng Karawang telah Dikukuhkan

Komunitas Peternak Klanceng Karawang Karawang – Bisnis lebah klanceng kian menjanjikan. Sehingga masyarakat mulai banyak yang menggeluti bisnis tersebut. “Sekarang banyak yang mulai bisnis lebah klanceng. Ya mungkin hasilnya menggiurkan,” kata Wawan, pengusaha klanceng asal Rawamerta, Karawang. Bahkan, lanjutnya, sekarang ini sudah mempunyai wadah komunitas peternak lebah klanceng Karawang. Dengan wadah ini bisa bersilaturahmi, diskusi dan tukar pikiran kemajuan usahanya. ...

Read More »

PWI Jawa Barat Rekrutmen Anggota Baru

Ketua PWI Jawa Barat, Hilman Hidayat membuka acara Orientasi Kewartawanan dan Keorganisasian Karawang – Orientasi Kewartawanan dan Organisasi (OKK) PWI Jawa Barat merupakan syarat menjadi anggota PWI. Pasalnya, dengan OKK ini bakal diketahui kemampuan wartawan seutuhnya. “Jika itu memang benar wartawan professional pasti akan lulus saat mengikuti OKK,” kata Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Jawa Barat, Hilman Hidayat saat pembukaan ...

Read More »

Pop Singer HAPMI Karawang Rebutkan Piala Bergilir Bupati Karawang

HAPMI Karawang bersama peserta Festival Pop Singer Tahun 2021 Karawang – Penghujung Tahun 2021, Himpunan Artis Penyanyi dan Musisi Indonesia (HAPMI) Kabupaten Karawang menggelar Festival Pop Singer Antar Pelajar SLTP dan SLTA memperebutkan piala bergilir Bupati Karawang. Festival ini merupakan agenda tahunan dan ini kali ke 2 diadakan dengan tujuan sebagai wadah pengembangan talenta para pelajar untuk mencari bakat remaja ...

Read More »

Uji Ketahanan Offroader, Jalur Lumpur Lengket Karawang Mengerikan

Karawang – Setelah diguyur hujan, jalur trail di wilayah Karawang menjadi medan yang sangat sulit dan menantang. Tanahnya sangat lengket, sehingga sangat menguras tenaga offroader dan kendaraannya.Kondisi tersebut, membuat jalur trail di Karawang, khususnya di kawasan hutan Kuta Tandingan mempunyai keunikan dan tantangan tersendiri bagi para penyuka trabas, lantaran lengketnya tanah dianggap mengerikan. “Tanahnya itu lengket dan menempel ke motor. ...

Read More »

PT HBSP Bantu Warga Kalikalapa Bangun Majlis Taklim

PT. Harapan Baru Sejahtera Pelastik (HBSP) salurkan bantuan untuk membangun gedung Majlis Taklim Nurul Huda Desa Sukaluyu Karawang – PT. Harapan Baru Sejahtera Pelastik (HBSP) salurkan bantuan untuk membangun gedung Majlis Taklim Nurul Huda Desa Sukaluyu Kecamatan Telukjambe Timur, Senin (20/12/2021). Bantuan tersebut berupa material bangunan. Secara simbolis, Ardi Ardiansyah, Perwakilan PT HBSP menyerahkan semen kepada Ketua Pembangunan Majlis Taklim ...

Read More »