KARAWANG – Setiap manusia memiliki suatu cita-cita atau impian. Untuk mewujudkan impian tersebut suatu proses panjang agar mimpinya terwujud. Tak jauh beda dengan Sanusi alias Beben. Tukang kopi yang biasa berjualan di kompleks islamic center Al-Jihad Karawang, kini mencalonkan sebagai kepala desa atau kuwu di Desa Kamarang Lebak, Kecamatan Greged Kabupaten Cirebon. Pria kelahiran Cirebon 1972 ini bertekad mewujudkan mimpinya ...
Read More »Author Archives: fakta jabar
Galeri Konsep Wisata Bahari Bakal Ada di Karawang
KARAWANG – Pemerintah Kabupaten Karawang berkeinginan memberikan sarana edukasi kepada masyarakat dan generasi penerus melalui potensi perikanan dan kelautan yang dimiliki. Hal ini diungkapkan Bupati Karawang, dr. Hj. Cellica Nurrachadiana di sela-sela kunjunganya ke Gedung Mina Bahari IV Kantor Kementrian Perikanan dan Kelautan, Jakarta (15/10/2019) siang. Kunjungan Bupati Cellica diterima langsung oleh Dirjen Pengelolaan Ruang Laut, Bramantyo Satya Murti. Menurut ...
Read More »Pengurus Senkom Mitra Polri Karawang Dilantik, Berikut Pesan Kapolres
KARAWANG– Para pengurus baru Sentra Komunikasi (Senkom) Mitra Polri Karawang periode 2019-2024, resmi dilantik di Aula Polres Karawang, Rabu (16/10). Ratusan anggota Senkom memenuhi Aula Polres Karawang, turut hadir pula Bupati Karawang beserta Forkopimda, Pembina Senkom Pusat, Ketua Senkom Provinsi Jawa Barat, Ketua Senkom Kabupaten Karawang dan para Pembina Senkom Kabupaten Karawang. “Kami berharap kepada pengurus Senkom yang baru dapat ...
Read More »Ciptakan Situasi Kondusif Jelang Pelantikan Presiden, Polres Karawang dan PCNU Gelar Dzikir dan Do’a Bersama
KARAWANG– Ribuan masyarakat tumpah ruah mengikuti kegiatan Dzikir dan Do’a bersama untuk Bangsa yang dilaksanakan di Jalan Dewi Sartika depan Kantor PC NU Kabupaten Karawang, Selasa (15/10) malam. Kegiatan Dzikir dan Do’a bersama diinisiasi oleh Kapolres Karawang AKBP Nuredy Irwansyah Putra, S.H., S.IK., M.H bersama Ketua PC NU Kabupaten Karawang, KH. Ahmad Ruhiyat dan Dandim 0604/Krw LETKOL INF. Endang Somantri, ...
Read More »Ada Oknum Disdikpora Jadi ‘Tangan Kanan’ Penyedia BOS Afirmasi dan Kinerja?
KARAWANG – Intervensi bantuan pemerintah melalui SIPLah (Sistem Informasi Pengadaan di Sekolah) sebagai program bantuan BOS Afirmasi dan BOS Kinerja tahun 2019, diduga kuat terjadi di lingkungan Dinas Pendidikan dan Pemuda Olahraga (Disdikpora) Karawang. Modusnya tidak jauh dengan yang biasa terjadi, yakni dilakukan saat gelar sosialisasi dengan mengundang pihak sekolah penerima bantuan BOS. Dari penelusuran Fakta Jabar, momen intervensi itu ...
Read More »Sepakat! ASN Tidak Bisa Kerja Mutasikan
KARAWANG – Polemik salah upload RPJMD Kabupaten Karawang membuat Sekretaris Daerah Kabupaten Karawang, H. Acep Jamhuri geram. Bahkan pihaknya akan melakukan evaluasi terhadap Badan Perencanaan Daerah dan Bagian Hukum Pemkab Karawang. Hal itu mendapatkan dukungan dari Anggota Komisi I DPRD Kabupaten Karawang, Indriyani,MH. Pasalnya Indri mengapresiasi langkah yang akan dilakukan oleh Sekda Karawang. “Saya apresiasi kalau Sekda akan melakukan evaluasi ...
Read More »Jelang Pelantikan Presiden-Wakil Presiden, Polres Karawang Siagakan Ribuan Personil
KARAWANG – Jelang pelantikan Presiden dan Wakil Presiden pada 20 Oktober 2019, Polres Karawang dibantu dari unsur TNI, Satpol PP dan Dinas Perhubungan bersiaga lakukan pengamanan di pintu masuk dan keluar Karawang. “Sejak Senin kemarin kita sudah menerjunkan petugas dengan kekuatan full sebanyak 1.200 personel. Razia dalam skala kecil hingga besar sudah kita lakukan untuk memastikan situasinya aman dan kondusif. ...
Read More »Pansus Tatib DPRD Kota Tasikmalaya Study Banding Ke DPRD Purwakarta
PURWAKARTA – Ada dua hal pokok yang ditanyakan oleh rombongan Pansus Tata Tertib DPRD Kota Tasikmalaya, Jawa Barat, dalam kunjungannya ke DPRD Purwakarta. Yakni, adakah tim ahli di fraksi dan batas hari kunjungan kerja bagi anggota DPRD. “Masalahnya, waktu kunjungan kerja ke DPRD Kabupaten Sleman, ada staf ahli atau semacam THL di fraksi-fraksi. Sedangkan jumlah hari kunjungan DPRD Kota Tasikmalaya, ...
Read More »Komisi I DPRD Terima Kunjungan Kerja DPRD Kabupaten Pandeglang
PURWAKARTA – Ketua Komisi I DPRD Kabupaten Purwakarta Hj Ina Herlina (Fraksi PDIP) dan H,. Komarudin, SH (Fraksi Golkar), serta didampingi Kasubag Rapat Ari Pristiari, S.IP, menerima kunjungan kerja Komisi I DPRD Kabupaten Pandeglang, Jawa Barat, di ruang gabungan komisi, Senin (14/10). Sebanyak 8 orang anggota Komisi I DPRD Kabupaten Pandeglang, Jawa Barat, didampingi 4 orang staf, dipimpin oleh Ketua ...
Read More »Desa Pisangsambo Minta Kantor LKM Dibongkar
KARAWANG – Usai gonjang ganjing tutup operasi kantor PT LKM Cabang Tirtajaya akibat dugaan ‘fraud’ Rp 500 juta, Musyawarah Desa Pisangsambo, Kecamatan Tirtajaya, Kabupaten Karawang, akhirnya menyimpulkan bahwa gedung kantor PT LKM yang memanfaatkan lahan desa dibelakang kantor Desa Pisangsambo kudu dibongkar. Dalam surat tertanggal 17 Oktober 2019, pihak desa meminta pimpinan LKM di wilayah Tirtajaya menyetujui permohonan pihak desa. ...
Read More »