KARAWANG – Asisten Daerah (Asda I) Bidang Pemerintahan Pemkab Karawang, Samsuri rupanya mulai geram dengan kondisi pengelolaan pasar Cikampek 1. Polemik pasar yang dipihak ketigakan berlarut hingga sekarang di tahun 2019. Hingga akhirnya, Samsuri menjanjikan perlu 11 hari untuk menyelesaikan masalah pasar tersebut. Usai rapat dengan pedagang Cikampek, Samsuri menjelaskan sudah ada perintah dari Bupati Karawang untuk menyelesaikan sengketa pasar ...
Read More »Author Archives: fakta jabar
Pedagang Pasar Cikampek Ramai-ramai Datangi Kantor Pemkab Karawang
KARAWANG – Sejumlah pedagang Pasar Cikampek 1 mendatangi kantor Asisten I Bidang Pemerintahan, Kamis (24/10/2019) di ruang rapat Asda I Pemkab Karawang. Kedatangan pedagang ini mengadukan kondisi pengelolaan pasar oleh pihak ketiga yang makin semrawut. Alhasil pedagang merasa dirugikan dengan hal demikian. Sebab itu pedagang mengadu ke Pemkab Karawang agar ditemukan solusinya. Bili Wahyu Permana, Ketua Ikatan Pedagang Pasar Cikampek ...
Read More »Dua Gunung di Karawang Selatan Jadi Pantauan Satgas BPBD
KARAWANG – Satgas Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Karawang tetap memantau situasi Gunung Sirnalanggeng dan Gunung Cengkik, meski kebakaran di dua gunung tersebut sudah padam “Laporan petugas di lapangan, kondisi sudah aman terkendali, api sudah padam. Namun tetap dalam pantauan Satgas BPBD Tegalwaru,” kata Kepala Bidang (Kabid) Kedaruratan dan Logistik BPBD Karawang Ruchimat, Kamis (24/10/2019). Oleh karenanya, kata Ruchimat, ...
Read More »Kena Hack, Traffic Light di Bintang Alam Karawang Muncul Tulisan Nyeleneh
KARAWANG – Layar traffic light di perempatan Bintang Alam, Telukjambe Timur, Kabupaten Karawang, bikin kaget pengguna jalan, Kamis(24/10) sore. Kata-kata yang harus berisi himbauan, berubah jadi kata-kata nyleneh sehingga menjadi perhatian warga. Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Karawang, Arief Bijaksana Maryugo menuding running teks tersebut merupakan perbuatan orang iseng yang telah meng-hack display traffic light. View this post on Instagram A ...
Read More »Berikut Ini Persyaratan Calon Bupati Jalur Independen
KARAWANG – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Karawang akan melakukan rapat pleno penetapan persyaratan calon Bupati Karawang jalur independent atau perseorangan. Rapat pleno itu rencananya akan dilaksanakan 26 Oktober 2019. Ikhsan Indra Putra, Komisioner KPU Karawang mengatakan, persyaratan calon perseorangan berdasarkan PKPU RI Nomor 15 Tahun 2019 tentang Tahapan, Program, dan Jadwal Penyelenggaraan Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan ...
Read More »Setwan Kota Tasikmalaya Perdalam Peraturan Tata Tertib Ke Setwan Purwakarta
PURWAKARTA– Sebanyak 20 orang rombongan Setwan dan pejabat Dinas Kota Tasikmalaya berkoordinasi dengan Setwan Purwakarta, untuk memperdalam dan melakukan harmonisasi serta sinkronisasi tentang Peraturan Tata Tertib DPRD, Kamis (24/10). Rombongan Setwan itu dipimpin oleh Kabag Legislasi Pengawasan dan Anggaran Drs. Ade Hendar, MM. Turut dalam rombongan itu antara lain Kepala BKAD Hanafi, SH, MH, Kabid Pemerintahan Badan Perencanaan, Pembangunan, Penelitian ...
Read More »Markus/Kevin Ditantang Finalis Kejuaraan Dunia Junior BWF di French Open 2019
FAKTAJABAR.CO.ID – Juara Denmark Open 2019, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljosiap kembali berjuang di turnamen BWF berikutnya. Rangkaian turnamen BWF World Tour 2019 berlanjut dari Denmark Open ke French Open 2019. Turnamen badminton French Open 2019akan digelar 22 hingga 27 Oktober mendatang. Di turnamen ini, andalan Indonesia Marcus/Kevin akan menghadapi finalis kejuaraan dunia junior BWF atau BWF World Junior Championship ...
Read More »Gak Mau Gagal Ginjal? Jangan Minum Sambil Berdiri
FAKTAJABAR.CO.ID – Saat minum air, seseorang perlu memperhatikan posisi yang benar. Melakukannya sambil duduk merupakan langkah yang paling tepat. Pasalnya, selain sesuai dengan adab posisi duduk juga dinilai aman bagi kesehatan. Namun bagaimana jadinya jika minum sambil berdiri? Menurut catatan medis, minum dengan posisi berdiri dapat menyentuh bagian bawah esofagus, yang pada gilirannya melukai sfingter yakni otot yang menghubungkan kerongkongan ke ...
Read More »Ini Makna di Balik Mandi Junub
FAKTAJABAR.CO.ID – Islam adalah agama yang mengajarkan kebersihan dan keindahan. Karena Allah sangat menyukai kebersihan. Dalam kehidupan manusia dewasa, junub adalah keadaan yang kerap dialami. Ini merupakan aktivitas biologis berupa keluarnya cairan tubuh berkaitan dengan aktivitas seksual. Tidak melulu dengan persenggamaan. Cairan tersebut dapat pula keluar lewat beragam cara baik disengaja maupun tidak. Ketika keadaan junub, syariat Islam mewajibkan seorang ...
Read More »Dua Ruang Kelas SD Cijolang Garut Roboh
FAKTAJABAR.CO.ID – Dua ruang kelas yang berada di SD Negeri 2 Cijolang, Kecamatan Limbangan roboh karena kondisinya yang sudah lapuk. Karena tidak ada kegiatan belajar mengajar sehingga tak ada korban jiwa maupun luka. Komandan Kodim 0611 Garut, Letkol Inf Erwin Agung mengatakan, dua ruang kelas yang ambruk pada Rabu (23/10) sekitar pukul 14.30 WIB. Sekolah tersebut berada di Kampung Laksana, Desa ...
Read More »