Author Archives: fakta jabar

Golkar – Demokrat Sepakat Koalisi Permanen Hingga 5 Tahun Kedepan

KARAWANG – Berawal dari komitmen bersama-sama membangun Bumi Pangkal Perjuangan lebih baik lagi, Partai Golkar dan Partai Demokrat Karawang sepakat berkoalisi secara permanen. Hal tersebut dibuktikan melalui beberapa pertemuan, dimana puncaknya ialah Partai Demokrat mengusulkan dan mendaftarkan dr. Hj. Cellica Nurrachadiana sebagai Bakal Calon Bupati kepada DPD Partai Golkar Karawang. Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten Karawang, H. Sukur Mulyono, SH. mengatakan, ...

Read More »

Soal Tumpukan Sampah di TPS Palumbonsari, Berikut Ini Klarifikasi RS Lira Medika

KARAWANG – Manajemen Rumah Sakit Lira Medika menyampaikan klarifikasi atas ramainya sorotan karena membuang sampah ke TPS Palumbonsari. Dalam rilisnya, Jumat (14/2/2020), Humas RS – Aditya, menjelaskan mengenai penemuan sampah di tempat yang tidak semestinya di daerah Lamaran bahwa sampah yang ada di RS ada dua jenis yaitu sampah medis dan sampah non medis. “Untuk sampah medis, kita bekerjasama dengan ...

Read More »

Ratusan Juta Duit Anggota Koperasi PLN Belum Dibayarkan, Anggota Ancam Lapor Polisi

KARAWANG – Puluhan anggota koperasi APJ PLN Karawang mendesak pengurus koperasi MJS yang ditunjuk sebagai vendor menyelesaikan hak bagi hasil anggota senilai ratusan juta rupiah. Nara sumber Fakta Jabar menyebutkan, sedikitnya terdapat 90 anggota koperasi yang haknya belum diberkan oleh pengurus koperasi. 60 anggota dari bagian penertiban dan 30 anggota dari bagian awak sopir. “Besarannya variatif kang, dari mulai Rp ...

Read More »

Temu Reses, Yusni Rinzani: Catatan Prioritas Suara Aspirasi Konstituen Soal Infrastruktur

KARAWANG – Pembangunan dan juga peningkatan infrastruktur saluran pembuangan aliran air limbah rumah tangga di kawasan pemukiman penduduk pedesaan menjadi suara aspirasi prioritas disampaikan masyarakat pada Anggota DPRD Fraksi Gerindra Dapil II, Yusni Rinzani, pada pertemuan agenda kerja Reses selama satu pekan ini. Sesuai catatan, usulan pembangunan saluran air terungkap dari tingkat konstituen untuk beberapa tititk area pemukiman penduduk pedesaan ...

Read More »

Inovasi Desa Kalijati Luncurkan Aplikasi Sapa Cetar

KARAWANG – Inovasi Desa untuk masyarakat melek teknologi dilakukan oleh Desa Kalijati, Kecamatan Jatisari, Kabupaten Karawang. Desa Kalijati meluncurkan Aplikasi Pelayanan Cepat dan Pintar (Sapa Cetar) untuk memudahkan warga desa tersebut mengurus administrasi kependudukan, serta memajukan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) pada Kamis (13/2/2020). Peluncuran aplikasi android tersebut dihadiri oleh Bupati Karawang, dr. Hj. Cellica Nurrachadiana, Ketua DPRD Pendi Anwar, ...

Read More »

Protes Ke Bupati Dulu, Jalan Berlubang Pedes Akhirnya Diperbaiki

KARAWANG – Warga Desa Payungsari, Kecamatan Pedes dan Desa Amansari, Kecamatan Rengasdengklok, Kabupaten Karawang, Jawa Barat, sebelumya nyaris putus harapan. Akses jalan yang setiap hari mereka lintasi, Jalan Sungai Buntu-Rengasdengklok, sudah menahun rusak parah banyak berlubang. Menjadi kolam saat musim hujan serta biang kecelakaan. Janji-janji akan diperbaiki tak kunjung terwujud. Tak ayal mereka pun marah, dan mengancam akan melakukan aksi ...

Read More »

Mantan Ketua DPD Golkar Ramaikan Bursa Pencalonan Bupati Karawang

KARAWANG – Sri Rahayu Agustina dipastikan diri mendaftar untuk meramaikan bursa Calon Bupati maupun Calon Wakil Bupati di Pilkada Karawang 2020. Dalam beberapa hari ke depan akan mengambil formulir pendaftaran bakal Calon Bupati-Wakil Bupati ke Sekretariat DPD Golkar Karawang. Tim Sri Rahayu, Irva H. Sautaqi, ST., MM., membenarkan keseriusan Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat asal Dapil 10 (Karawang-Purwakarta), Sri Rahayu ...

Read More »

Raih Kategori The Best Oriental Food Restaurant, Mercure Karawang International Hotel Chain Terbaik di Kota Karawang

KARAWANG – Kunoichi restaurant raih kategori The Best Oriental Food Restaurant Mercure Karawang, International Hotel Chain Terbaik di Kota Karawang. Pertama di Kota Karawang Kunoichi Restaurant, Mercure Karawang meraih penghargaan sebagai The Best Oriental Food Restaurant yang dipersembahkan oleh Perhimpunan Hotel dan Restaurant Indonesia pada kegiatan anugrah PHRI 2019 yang dilaksanakan di Kota Karawang, 9 Febuari 2020. Dodit Hapsoro, General ...

Read More »

Komnas Perlindungan Anak: Mengecam Keras Kekerasan Seksual Terhadap Anak di Cimahi Jawa Barat

FAKTAJABAR.CO.ID – Ketua Umum Komisi Nasional Perlindungan Anak Indonesia (Komnas PA) Arist Merdeka Sirait mengecam keras kejahatan seksual disertai penganiayaan dan mengakibatkan korban ZNS (15) warga Kota Cimahi, Jawa Barat meninggal dunia yang diduga dilakukan pelaku Nanang (27) dan NN (17) dengan demikian tidak ada Toleransi apalagi kata Damai terhadap kekerasan seksual terhadap anak. Arist lebih jauh menjelaskan, mengingat kasus ...

Read More »

Jajang Laksanakan Reses Anggota DPRD “Bank Emok Masih Jadi Keluhan Masyarakat”

KARAWANG – Bertempat di rumah kediaman seorang tokoh masyarakat, Anggota DPRD Kabupaten Karawang dari Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Jajang Suleman melaksanakan kegiatan reses perdananya pada masa Sidang I Tahun 2020, Kamis (13/2). Dalam reses tersebut, Jajang yang merupakan Wakil Wakyat asal Daerah Pemilihan I ini disambut antusias puluhan warga yang hadir beserta jajaran Pengurus RW dan Pengurus RT serta dihadiri ...

Read More »