Kapolres Karawang, AKBP Wirdhanto Hadicaksono Karawang– Selama arus mudik hingga arus balik pada H+4 Lebaran Idul Fitri 1444H atau 2023 kali ini, Sat Lantas Polres Karawang mengklaim bahwa terjadinya jumlah penurunan angka pada kecelakaan lalu lintas yang hampir mencapai 40 persen. Hal itu seperti disampaikan Kapolres Karawang, AKBP Wirdhanto Hadicaksono yang menyebutkan bahwa hal tersebut menjadi poin positif bagi kegiatan ...
Read More »Author Archives: fakta jabar
Wakil Bupati Sidak Dinas Pelayanan Masyarakat Pasca Libur Idul Fitri, Hasilnya Mengejutkan !
Wakil Bupati Karawang melakukan inspeksi ke sejumlah dinas pelayanan Karawang – Bupati dan Wakil Bupati Karawang melakukan inspeksi ke sejumlah dinas pelayanan pada Rabu (27/4/2023) hari pertama kerja setelah Hari Raya Idul Fitri. Wakil Bupati Karawang H.Aep Saepuloh melakukan inspeksi ke RSUD Karawang dan Mall Pelayanan Publik. Dari hasil pengecekan tersebut kehadiran ASN di dinas pelayanan cukup tinggi. “Hari ini ...
Read More »Dampak Positif dari Adanya Himbauan Pemerintah untuk Melakukan Arus Balik
Karawang – Himbauan larangan balik bagi pemudik pada Senin (24/4) sampai dengan Selasa (25/4) dari pemerintah berdampak pada penurunan jumlah volume kendaraan sebesar 13 persen dari tahun sebelumnya. Pada Selasa (25/4) Listyo Sigit Prabowo, Kepala Polisi Republik Indonesia mengadakan kunjungan di pospam rest area 62 kilometer. Ia menyampaikan jika saat ini telah dilakukan beberapa upaya untuk menghindari kemacetan yang akan ...
Read More »Pelayanan Vaksin Pencegahan Varian Baru Covid-19
dr.Deddy Ferry Rachmat, Sub Koordinator Kelompok Sub Substansi Pelayanan Kesehatan Primer Karawang – Pemberian pelayanan vaksinasi Covid 19 bagi masyarakat untuk mencegah adanya kasus dari varian terbaru. Posko Kesehatan yang di dirikan oleh dinas kesehatan akan terus dilakukan hingga Senin (1/5/2023). dr.Deddy Ferry Rachmat, Sub Koordinator Kelompok Sub Substansi Pelayanan Kesehatan Primer menyampaikan terdapat 7 titik yang menjadi lokasi pendirian ...
Read More »Kasus Kecelakaan Arus Mudik 2023 Menurun 40 Persen, Berikut Ini Data Lengkapnya
Karawang – Kasus kecelakaan sepanjang arus mudik tahun 2023 mengalami penurunan hingga 40 persen. Pada tahun 2023 ini jumlah kecelakaan yang terjadi sepanjang arus mudik telah mengalami penurunan. AKBP Wirdhanto Hadicaksono, Kapolres Kabupaten Karawang menyatakan penurunan ini merupakan hal positif dalam mengamankan arus mudik dan balik. Penurunan tersebut sebanyak 40 persen dari tahun sebelumnya. “Alhamdulillah berdasarkan data yang kami miliki ...
Read More »Pembagian Paket kepada Pemudik dalam Arus Balik
Pembagian paket kepada masyarakat Karawang – Pembagian paket kepada masyarakat untuk membantu pemudik selama arus balik. Pada Selasa (25/4/2023) di rest area 62 Km telah terpantau pemudik yang melakukan perjalanan balik menuju beberapa kota. AKBP Wirdhanto Hadicaksono, Kapolres Kabupaten Karawang menyampaikan di sediakan pelayanan bagi masyarakat di pospam rest area. Pelayanan ini salah satunya berupa pembagian bingkisan yang berisi minyak ...
Read More »Penanganan Puncak Arus Balik di Karawang
Penanganan puncak arus balik Karawang – Upaya dari Dinas Perhubungan dan Polres Kabupaten Karawang dalam menangani puncak arus balik. Sejak Minggu (23/4/2023) jumlah volume kendaraan sepeda motor yang mengarah ke Cirebon sebanyak 56.936, mobil pribadi sebanyak 13.758, angkutan umum bus kecil 397, angkutan barang besar 245, angkutan barang kecil 1203, angkutan umum bus besar 333. Kemudian untuk kendaraan yang akan ...
Read More »Mak Sri Apresiasi Kinerja Polisi Selama Arus Mudik Lebaran 2023
Anggota Komisi V DPRD Provinsi Jabar dari fraksi Golkar Hj. Sri Rahayu Agustina, SH Faktajabar.co.id – Anggota Komisi V DPRD Provinsi Jabar sari fraksi Golkar Hj. Sri Rahayu Agustina, SH sapaan akrabnya, Mak Sri memberikan apresiasi atas kinerja Kepolisian Resor (Polres) Karawang, Polda Jabar, yang telah berhasil melaksanakan pengamanan arus mudik Lebaran 2023 dengan lancar, aman, dan nyaman. “Kami mengucapkan ...
Read More »Takbir Keliling Diwarnai Keributan
Karawang – Warga Kabupaten Karawang berbondong-bondong merayakan malam takbiran pada Jumat (21/4/2023) malam. Pantauan Faktajabar di sepanjang jalan Cikampek-Klari, Karawang, Jawabarat sekitar pukul 20.00 WIB, warga Karawang terlihat memadati jalanan tersebut. Ramainya warga yang merayakan malam takbiran membuat arus lalu lintas menjadi tersendat. Dari pantauan terlihat sejumlah pengendara sepeda motor yang mendominasi jalan raya tersebut terlihat banyak yang menggunakan knalpot ...
Read More »Amankan Takbir Keliling, Forkopimda Karawang Gelar Patroli Bersama Masyarakat
Karawang – Kapolres Karawang, AKBP Wirdhanto Hadicaksono bersama Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Karawang, menggelar patroli bersama dalam rangka pengamanan (PAM) malam gema takbir disejumlah titik-titik keramaian pusat perkotaan Kabupaten Karawang. Dari pantauan di lapangan, kegiatan tersebut turut dihadiri Bupati Karawang, dr. Hj. Cellica Nurrachadiana, Wakil Bupati Karawang, H. Aep Syaepuloh SE, Sekretaris Daerah (Sekda) Karawang, H. Acep Jamhuri, dan ...
Read More »