Author Archives: fakta jabar

Lecehkan Bupati Karawang Dalam Status Facebook, Pemilik Akun Dody Puttra Pasundan Berhasil Diciduk Kurang dari Enam Jam

KARAWANG-Tidak kurang dari Enam jam usai, jajaran Satreskrim Polres Karawang berhasil mengamankan pemilik akun Dody Puttra Pasundan yang mengupload sebuah postingan pelecehan terhadap Bupati Karawang dengan kata kata yang kurang pantas disalah satu grup facebook Info Berita Heboh Karawang, Minggu (18/2). Kapolres Karawang, AKBP Hendy F Kurniawan mengatakan, pemilik akun yang diketahui berinisial SH tersebut berhasil diamankan dalam hitungan jam. ...

Read More »

Edarkan Shabu, Bendot Diciduk Sat Narkoba Polres Karawang

KARAWANG-Jajaran Sat Narkoba Polres Karawang kembali berhasil mengamankan salah seorang pengedar shabu di Taman Karaba, Kampung Wadas, Kecamatan Teluk Jambe Timur, Senin (19/2) sekitar pukul 05.00 wib. Dari tangan tersangka, polisi mendapati 3 bungkus plastik bening berisikan shabu seberat 2,70 gram dan satu unit ponsel merk samsung warna putih. Kasat Narkoba Polres Karawang, AKP Eko Chondro mengatakan, tersangka bernama HG ...

Read More »

Ratusan Siswa SMAN 5 Antusias Ikuti Sosialisasi Yang Digelar Yayasan Owa Jawa dan Pertamina EP Asset 3 Subang Field

KARAWANG-Ratusan siswa dari SMAN 5 Karawang antusias mengikuti kegiatan sosialisasi yang digagas oleh Yayasan Owa Jawa, PT Pertamina EP Asset 3 Subang Field tentang penyelamatan hewan primata yang mirip monyet yang hidup di hutan endemik dan populasinya nyaris punah akibat penebangan hutan untuk industri perkotaan, pencurian hingga faktor alam lainnya. Edukator dari Yayasan Owa Jawa, Rima mengatakan, kegiatan sosialisasi Owa ...

Read More »

Kasus Pembuangan 78 Ton Karung Beracun, Polisi Tetapkan Dua Tersangka

KARAWANG-Tersangka kasus pembuangan 78 ton karung limbah berbahaya dan beracun (B3) di Dusun Citaman, Desa Tamansari, Kecamatan Pangkalan, Kabupaten Karawang akhirnya ditetapkan. Dua tersangka telah ditetapkan Polres Karawang dalam kasus tersebut. Kapolres Karawang, AKBP Hendy F Kurniawan melalui Kasat Reskrim Polres Karawang, AKP Maradona Armin Mappaseng mengatakan, dua orang tersangka tersebut, yakni S sebagai pemilik dan D yang membuang limbah ...

Read More »

BNNK Karawang Bersama Posnaker Jalin Kerjasama Berikan Sosialisasi Kepada Buruh Migran

KARAWANG-Berantas peredaran dan penyalahgunaan narkotika dikalangan pekerja migran Karawang, Badan Narkotika Nasional Kabupaten (BNNK) Karawang sepakat bekerja sama dengan Pos Tenaga Kerja (Posnaker). Kepala BNNK Karawang, AKBP M Julian, mengatakan, pihaknya bekerjasama dengan Posnaker selaku mitra Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) Karawang guna melakukan sosialisasi pencegahan peredaran narkotika di kalangan Pekerja Migran Indonesia (PMI). “Mereka (PMI-red) rentan dimanfaatkan bandar ...

Read More »

Kapolres Karawang Akan Turun Langsung Lakukan Patroli Cyber

KARAWANG – Tertangkapnya WW (37) warga Dawuan, Kecamatan Cikampek, Kabupaten Karawang oleh jajaran Polres Karawang karena mengunggah gambar berlambang PKI dan menghina Bupati Karawang Cellica Nurrachadiana dengan kata-kata yang tidak pantas di media sosial Facebook beberapa waktu yang lalu, membuat Kapolres Karawang, AKBP Hendy F Kurniawan memberikan himbauan kepada masyarakat Karawang untuk lebih bijak dalam mengunggah status di media sosial ...

Read More »

Akibatkan 8 Warga Alami Keracunan, Bupati dan Kapolres Tinjau Lokasi Pembuangan Limbah PT Asahi

KARAWANG- Menindak lanjuti kasus keracunan limbah batubara milik PT Asahi di Dusun Mekarmukti, Desa Kutamekar, Kecamatan Ciampel, Karawang, Bupati Karawang, dr Cellica Nurachadiana dan Kapolres Karawang AKBP Hendy F Kurniawan langsung meninjau TKP pembuangan limbah beracun tersebut, Rabu (14/2). “Saya bersama sama dengan Bupati, siang ini sengaja bersama sama mengecek TKP untuk sinergitas penyelesaian. Dimana masyarakat sekitar TKP akan diberikan ...

Read More »

Diduga Keracuna Limbah Batubara, 8 Warga Ciampel Dilarikan ke Rumah Sakit

KARAWANG-Diduga keracunan limbah batubara, delapan warga Kampung Mekarmukti, Desa Kutamekar, Kecamatan Ciampel, Kabupaten Karawang, dilarikan ke klinik dan RSUD Karawang, Senin (12/2) sore. Kapolsek Ciampel AKP Ricky Adipratama mengatakan, delapan warga yang keracunan diduga menghirup udara yang diduga terkontaminasi limbah batubara dari PT ASAHI, yang diangkut ke lapak limbah milik Yusup di RT 002 RW 001, Dusun Mekarmukti. “Limbah PT ...

Read More »

Kampanye Anti Narkoba, BNNK Karawang Gandeng Media Online

KARAWANG-Pesatnya perkembangan media online dalam kehidupan masyarakat sekarang ini membuat Badan Narkotika Nasional (BNN) Kabupaten Karawang tidak bisa menutup mata. Pengaruh media online dalam membantu menyebarluaskan informasi program dan visi misi yang diusung oleh BNNK Karawang, sebagai lembaga yang diberi tanggungjawab untuk mencegah, memberantas, penyalahgunaan dan peredaran gelap narkotika sangat besar. BNN Kabupaten Karawang melalui Seksi Pencegahan dan Pemberdayaan Masyarakat ...

Read More »

Respon Cepat Jajaran Polres Karawang Sukses Amankan Pelaku Teror Bom

KARAWANG-Hanya butuh waktu empat jam usai menerima laporan ancaman teror bom, jajaran Polres Karawang sukses mengamankan pelaku teror bom di Kelenteng Kwan Tee Koen di Jalan Ir. H. Juanda, No. 1A, Kelurahan Nagasari, Kecamatan Karawang Barat, Kabupaten Karawang, Jawa Barat, Minggu (11/2) malam. Dari informasi yang di dapat, pelaku berinisial DP warga Karawang. Kapolres Karawang, AKBP Hendy F Kurniawan mengatakan, ...

Read More »