FAKTAJABAR.CO.ID – Berdasarkan data dari Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Cirebon, hingga minggu ke delapan 2019, ada 202 kasus DBD di Kabupaten Cirebon. Dari 202 kasus itu, ada empat orang yang meninggal. Korban meninggal dunia berumur 5 tahun, 7 tahun, 9 tahun, dan 50 tahun. Dikutip dari Tribunnews.com, empat kecamatan yang mengalami kasus tertinggi yaitu Kecamatan Sindanglaut sebanyak 12 kasus, Kecamatan ...
Read More »Author Archives: fakta jabar
Tahapan Seleksi Sekda Semakin Berat, Kepala BKPSDM “Ingatkan” Delapan Pelamar
KARAWANG – Kepala Badan Kepegawaian dan Pemberdayaan Sumberdaya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Karawang, Asep Aang Rahmatullah mengingatkan, usai lolos seleksi adminisrasi dilanjutkan tahapan seleksi berikutnya akan semakin berat. “Untuk itu kami berharap agar para peserta dapat mempersiapkan fisik, mental maupun konsep. Keluarkan seluruh potensi dan kemampuan yang dimiliki agar Pansel bisa menilai kemampuan yang bersangkutan secara optimal,” kata Aang. Sehingga, kata ...
Read More »Usai di KCP, Kini Galuh Mas Gelar Festival Durian Di Mall Festive Walk
KARAWANG – Galuh Mas Karawang kembali menghadirkan Festival Durian. Setelah sukses dengan Pesta Durian di Mall Karawang Central Plaza (KCP) beberapa waktu yang lalu dan tingginya permintaan pengunjung mal untuk kembali menghadirkan Pesta Durian, Galuh Mas akhirnya kembali menggelar Festival Durian yang akan diselenggarakan mulai tanggal 2 sampai dengan 10 Maret 2019 di Mall Festive Walk Karawang. Berbeda dengan Pesta ...
Read More »Pasien Obesitas ekstrim Sunarti Meninggal Dunia
FAKTAJABAR.CO.ID – Terkait meninggalnya Sunarti (39), pasien obesitas ekstrim asal Karawang, pihak RSUP Dr. Hasan Sadikin masih belum mengeluarkan pernyataan resmi hingga Sabtu, 2 Maret 2019 siang. Pihak rumah sakit melalui humas menyatakan, masih terus berkordinasi dengan tim dokter yang menangani Sunarti saat dirawat di RSUP Dr. Hasan Sadikin. Sebelumnya, Tim Dokter RSUP dr Hasan Sadikin berhasil melakukan operasi pengecilan ...
Read More »Desa Walahar Benahi Masalah Sampah
KARAWANG-Pemerintahan Desa Walahar bersama Babinkamtibmas polri dan Babinsa TNI AD Desa Walahar bertekad benahi permasalahan sampah. Hal tersebut dibuktikan mereka dengan membersihkan lokasi yang dijadikan tempat pembuangan sampah oleh oknum masyarakat di jalan poros desa Walahar menuju Desa Sumur kondang. “Sampah yang didekat PT UPA ini, sudah diangkut beberapa waktu lalu sekitar 11 mobil dumptruck, dan hari ini kami ingin ...
Read More »Panitia Lelang Jabatan Sekda Umumkan Hasil Seleksi, Begini Hasilnya
KARAWANG – Panitia seleksi terbuka pengisian jabatan pimpinan tinggi pratama Sekretaris Daerah Kabupaten Karawang pada hari Jumat 1 Maret 2019 telah mengumumkan pelamar yang dinyatakan lolos seleksi administrasi sebanyak 8 orang. Pendaftaran seleksi terbuka ini telah dibuka mulai tanggal 11 Februari 2019 dan ditutup pada tanggal 25 Februari 2019. Selanjutnya dilakukan seleksi administrasi mulai tanggal 22 sampai28 Februari 2019. Pelamar ...
Read More »Guru Perempuan Turut jadi Korban Teror Alat Vital di Karawang
KARAWANG – Korban kasus pamer alat vital di Jalan Ahmad Yani, Kabupaten Karawang, Jawa Barat, bertambah. Para pria cabul tak hanya menyasar pelajar. Bahkan sejumlah guru perempuan turut jadi korban pria-pria mesum yang masih berkeliaran tersebut. “Makin banyak yang mengaku pernah jadi korban. Tidak hanya siswi, bahkan ada enam orang guru perempuan yang mengaku pernah jadi korban mereka. Sepertinya korban ...
Read More »Mau Tahu Trik Agar Terhindar Dari Jeratan UU ITE ? Ayo Hadir Di Diskusi Hukum Pers
BANDUNG-Sebagai bagian dari rangkaian Hari Pers Nasional (HPN) tahun 2019, Bidang Advokasi PWI Jawa Barat akan menggelar Diskusi tentang hukum pers, yakni seputar Undang undang 40/1999, UU ITE, UU SPPA dan Kode Etik Jurnalistik (KEJ) di Aula Sekretariat PWI Jawa Barat Jalan wartawan II No 23 Buah batu, Bandung, Jumat, (8/3/2019) mendatang. Acara diskusi yang dilaksanakan pukul 13.00 WIB ini, ...
Read More »Disnakertrans Segera Luncurkan Aplikasi Lowongan Kerja Secara Online
KARAWANG– Dinas Ketenagakerjaan dan Transmigrasi (Disnakertans) Kabupaten Karawang menyiapkan portal dan aplikasi lowongan kerja online untuk warga Karawang. Hal ini untuk memberikan kemudahan bagi para pemberi kerja (perusahaan) dan pencari kerja. Aplikasi tersebut merupakan wadah pencari kerja lengkap dengan informasi kunci seperti gaji, keterampilan khusus dan keahlian teknis guna terjadinya proses best matching. Tak tanggung – tanggung, 1.753 perusahaan di ...
Read More »Emak-emak Majlis Ta’lim Takhsin Annadliyah Bagi-bagi Nasi Bungkus Gratis
KARAWANG – Sejumlah Emak – emak millennial di Desa Pinayungan, Kecamatan Telukjambe Timur berbagi kebahagiaan dengan masyarakat melalui pembagian nasi bungkus cuma-cuma di tiap hari Jumat. Hebatnya itu, Emak -emak tidak meminta biaya sepeser pun kepada suami atau pihak lain. Tapi mereka menyisihkan uang belanjanya dalam 1 minggu. Bunda Jibriel, salah satunya. Menurut Bunda, kegiatan yang patut ditiru ini sudah ...
Read More »