Author Archives: fakta jabar

Terbukti Langgar Etik, KPU Karawang Pecat Tidak Hormat 4 Oknum Anggota PPK

KARAWANG – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Karawang, Jawa Barat secara resmi memberikan sanksi pemecatan atau pemberhentian tidak hormat terhadap empat oknum anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) yang berbuat culas saat Pemilu 2024. “Kami dengan tegas memberikan sanksi pemberhentian tidak hormat terhadap 4 anggota PPK yang terbukti melanggar etik,” kata Ketua KPU Karawang, Mari Fitriana, Jumat (5/4). Keempat anggota PPK ...

Read More »

Tekan Pemudik Motor, Forkopimda Karawang Lepas 17 Bus Mudik Gratis

KARAWANG – Forum Komunukasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Karawang melepas keberangkatan 17 bus mudik gratis ke wilayah Jawa Barat dan Jawa Barat di Plaza Pemda Karawang pada Jumat (5/4/2024). Pelepasan dilakukan langsung oleh Bupati Karawang, Aep Syaepuloh, Kapolres Karawang AKBP Wirdhanto Hadicaksono Dandim 0604/ Karawang Letkol.Inf Dede Hermawan dan Kepala Kejaksaan Negeri Karawang Syaifullah. Dalam kesempatan itu, Bupati Karawang juga ...

Read More »

Penyebarluasan Perda Perlindungan Anak Jabar, Mak Sri Ajak Ibu-ibu

Karawang – Sosialisasi Perda (Sosper) atau Penyebarluasan Peraturan Daerah yaitu peraturan “Perlindungan Anak ” Perda provinsi nomor 3 tahun 2021, diadakan oleh Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat dari fraksi Golkar Hj. Sri Rahayu Agustina.SH Kegiatan tersebut berlangsung di Dusun Anjun Kidul Kelurahan Karawang Kulon, Karawang. Jumat (05/04/2024) Mak Sri, pada kesempatan nya menyampaikan tujuan dari Penyebarluasan peraturan daerah ini adalah ...

Read More »

Semarak Ramadan, PT Pind Deli Bagi Ribuan Takjil dan Salurkan Zakat Para Karyawan

Karawang – Dalam rangka menyemarakkan Bulan Suci Ramadhan 1445 Hijriah, Management PT Pindo Deli kembali membagikan ratusan takjil gratis kepada seluruh masyarakat yang berada di lingkungan Pindo Deli 2. Pembagian takjil tersebut dimulai dari Masjid Al Nurdin, TB VI, Kampung Mekarmukti sampai di TB 8, pada Kamis, (4/4/2024) sore hari. Kegiatan tersebut di hadiri Sekertaris Desa Kutamekar, Kecamatan Ciampel yang ...

Read More »

Rest Area KM57 Ditinjau Menko PMK

KARAWANG – Peninjauan secara langsung dari Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan di Rest Area Kilometer 57 Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan meninjau lokasi rest area kilometer 57. Muhadjir Effendy, Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan menyampaikan himbauan untuk melakukan mudik lebih awal telah di terapkan dengan baik oleh masyarakat. Selain itu saat ini pun diberikan ...

Read More »

Jelang Lebaran, Jasa Penukaran Uang Baru Menjamur

KARAWANG – Jasa penukaran uang telah beredar di sepanjang jalan wilayah Karawang menjelang Hari Raya Idul Fitri. Saat ini telah bermunculan pedagang penukar uang di sepanjang jalan wilayah Kabupaten Karawang. Sinta (70), pedagang penukar uang menyalakan ia telah melakukan pekerjaan tersebut selama dua tahun. Uang yang di jual, ia ambil dari salah satu bandar uang di luar Kabupaten Karawang. Setelah ...

Read More »

Buka Puasa Ala Pesilat Batujaya “Ngobrol Politik hingga Kebudayaan”

Karawang – Buka bersama perguruan silat KPSN dan komunitas Bacok ngobrolin politik dan kebudayaan. KPSN Karawang berserta beberapa Kelompok Komunitas BACOK, Peternak, Petani, serta beberapa tokoh pemuda di daerah Batujaya. Jenal Arifin Ketua KPS Nusantara Kec. Batujaya sekaligus sebagai tuan rumah penyelenggaraan kegiatan tersebut mengungkapkan. ” Bukber ini wujud kesamaan pandangan dalam terus menjaga silaturahmi, selain itu kami juga membahas ...

Read More »

Jalan Tol Bocimi Berdampak pada Arus Lalu Lintas

KARAWANG – Jalan Tol Bocimi berdampak pada arus lalu lintas dan mengakibatkan mobil terguling, namun tidak ada korban jiwa. Pada Rabu (3/4/2024) telah terjadi jalan Tol Bocimi yang amblas. Dirlantas Polda Jabar, Kombes Pol Wibowo menyampaikan dampak dari kejadian ini terlihat dari adanya gangguan arus lalu lintas. Kemudian jajaran kepolisian mengambil langkah dengan mengalihkan jalur yang dari arah Jakarta menuju ...

Read More »

Volume Kendaraan Masih Normal

KARAWANG – Jumlah volume kendaraan masih dalam kondisi normal saat ini. Berdasarkan hasil pemantauan dari rest area kilometer 57 wilayah Kabupaten Karawang, volume jumlah pemudik saat ini masih dalam kondisi normal. Perwira Pemantau Pos Terpadu Rest Area Km 57, Dana menyampaikan untuk jumlah volume kendaraan dalam satu hari masih di angka 2000. Ia juga menyampaikan untuk sistem contraflow akan diberlakukan ...

Read More »