Imbauan BPBD Bagi Masyarakat yang Mudik, Enam Poin Penting Perlu Dicacat

Karawang – Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Karawang, Mahpudin memberikan himbauan kepada masyarakat yang akan melakukan mudik agar memeriksa kembali listrik sebelum mudik. Kemudian melepas gas tabung elpiji, melepas aliran listrik pemanas air, kulkas. Selain itu perlu dilakukan koordinasi dan melapor kepada petugas di sekitar tempat tinggal. Hal ini bertujuan untuk mencegah adanya peristiwa kebakaran.

“Hari ini kami dengan segenap jajaran menghimbau kepada masyarakat yang akan mudik, untuk diutamakan di cek kembali sistem kelistrikan. Saya berharap ada komunikasi dengan petugas setempat, berharap tidak terjadi kebakaran,” pungkasnya.(red)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

*

x

Check Also

Bank bjb Tawarkan Peluang Investasi Melalui Surat Berharga Perpetual dengan Kupon yang Tinggi

JAKARTA – Dalam dunia investasi, terdapat berbagai peluang menarik untuk ...